Suara.com - Sosok putri Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), yakni Almira Tunggadewi Yudhoyono (Almira Yudhoyono) membuat publik terkesima dengan kecerdasan dan talentanya.
Bahkan sampai-sampai, publik menyaingkan kecerdasan Almira dengan kecerdasan sosok putri Presiden Joko Widodo (Jokowi), Kahiyang Ayu.
Dalam suatu kesempatan, Almira mempresentasikan karya batiknya di sebuah ajang busana. Ia membuat publik terpukau dengan kemampuan bahasa Inggris yang ia miliki.
Ada seorang warganet yang menantang istri Wali Kota Medan, Bobby Nasution tersebut untuk berbicara dalam bahasa Inggris seperti Almira.
“Kahiyang bisa gak ya speak kayak gini??” ujar warganet.
Warganet lain membela sang putri Presiden RI tersebut dan menegaskan bahwa pendidikan Kahiyang tak bisa diremehkan karena ia merupakan alumnus kampus ternama.
“Kahiyang kalau gak salah lulusan ITB loh jangan salah,” bela warganet lain.
Lantas, seperti apa perbandingan pendidikan Almira Yudhoyono dan Kahiyang Ayu?
Pendidikan Almira Yudhoyono: Ternyata masih duduk di bangku sekolah
Kendati fasih berbicara bahasa Inggris dan mampu mempresentasikan karyanya ke muka umum, Almira Yudhoyono ternyata masih duduk di bangku sekolah menengah.
AHY dan Annisa Pohan juga tak main-main memilihkan sekolah bagi cucu mantan Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono tersebut.
Sebab diketahui, Almira bersekolah di Sinarmas World Academy (SWA) yang berlokasi di BSD City, Tangerang, Banten.
Sekolah tersebut menyediakan pembelajaran dari tingkat PAUD sampai Kelas 12.
Bukan main, sekolah tersebut sudah menyandang predikat sekolah internasional berbasis Early Years Foundation Stage (EYFS).
Adapun sekolah tersebut memiliki kurikulum Cambridge sehingga tak heran Almira Yudhoyono fasih berbahasa Inggris.
Berita Terkait
-
Jago Public Speaking dan Cocok Jadi Putri Indonesia, Bakat Almira Yudhoyono Turunan dari Annisa Pohan
-
5 Potret Almira Yudhoyono Anak AHY dan Annisa Pohan yang Irit Senyum, Aslinya Cantik Betul
-
Kecerdasan Almira Yudhoyono Dipuji Hingga Disebut Cocok Ikut Putri Indonesia, Biaya Sekolahnya Tembus Ratusan Juta?
-
Menaksir Biaya Pendidikan Almira Yudhoyono di SWA, Tak Seberapa Dibanding Kekayaan Sang Ayah AHY
-
Almira Yudhoyono Disebut Calon Penerus Didit Prabowo, Bikin Proyek Fesyen Kecil-kecilan di Sekolah
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
5 Sepatu dengan Desain Klasik dan Timeless, Nyaman Maksimal untuk Jalan Kaki
-
5 Bentuk Kacamata yang Cocok untuk Wajah Bulat, Bikin Lebih Tirus dan Tegas
-
Cuma Rp25 Ribuan, 7 Pilihan Lipstik Purbasari untuk Usia 40 Tahun dengan Kulit Sawo Matang
-
Pure Paw Paw untuk Apa Saja? Lebih dari Sekadar Pelembap Bibir, Ini 7 Manfaat Ajaibnya
-
6 Produk Anti Aging Sariayu agar Kulit Kencang dan Cerah, Cocok untuk 40 Tahun ke Atas
-
Urutan 12 Zodiak Paling Rawan Selingkuh, Siapa yang Hobi Permainkan Hati?
-
Apakah Tinted Sunscreen Bisa Memudarkan Flek Hitam? Cek 5 Pilihan yang Murah dan Bagus
-
Sosok Zohran Mamdani, Wali Kota Termuda dan Muslim Pertama dalam Sejarah New York
-
5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
-
Profil dan Pendidikan Gusti Purbaya, Kukuhkan Diri sebagai Raja Baru Keraton Solo di Usia 22 Tahun