Suara.com - Ajang perhelatan perilman dunia, yakni Academy Awards ke-96 atau Piala Oscars 2024 kembali digelar di tahun ini pada Minggu (10/3/2024) waktu setempat. Acara penobatan film dan pemeran terbaik tersebut diselenggarakan di Dolby Theatre, Ovation Hollywood, California, Amerika Serikat.
Dalam ajang tersebut, segudang para sineas dan artis kondang turut hadir dan menerima penghargaan atas prestasi mereka dalam sinema di tahun terakhir.
Tak lupa, mereka juga meninggalkan momen-momen yang heboh di ajang Oscars tahun ini. Pasalnya, Oscars 2024 diselenggarakan di tengah konflik Palestina-Israel, sehingga banyak aktor dan aktris yang menyuarakan sikap mereka terhadap konflik berdarah tersebut.
Berikut segudang fakta heboh Piala Oscars 2024.
Oppenheimer borong piala
Film Oppenheimer garapan Christopher Nolan menjadi salah satu film yang memperoleh segudang perhatian di ajang Oscars 2024.
Pasalnya film yang mengangkat sosok 'Bapak Bom Nuklir' yakni Julius Robert Oppenheimer banyak memborong piala.
Total, ada 7 piala termasuk Best Picture berhasil direbut oleh Nolan serta kru dan aktor film tersebut.
Film yang dibintangi oleh Cillian Murphy tersebut juga berhasil menyabet penghargaan lainnya seperti Sinematografi Terbaik, Penyuntingan (Editing) Terbaik, dan Original Score alias Musik Latar Orisinal Terbaik.
Ryan Gosling tampil bawakan lagu Barbie
Selain Oppenheimer, ada film Barbie yang juga berhasil menggaet atensi para tamu undangan Oscars 2024.
Sebab kala itu, Ryan Gosling selaku pemeran Ken dalam film tersebut turut tampil di panggung dan menyanyikan lagu soundtrack Barbie (2023) berjudul I'm Just Ken.
'Messi' ikut hadir di Piala Oscars 2024
Uniknya, Messi turut hadir dalam Piala Oscars 2024.
Tetapi, Messi yang hadir bukanlah pemain sepak bola kondang Lionel Messi, tetapi seekor anjing bernama Messi yang menjadi pemeran di film Anatomy of a Fall sebagai Snoop.
Berita Terkait
-
Rekam Jejak Shaun King: Aktivis AS Pembela Palestina Akhirnya Mualaf Masuk Islam, Intip Perjuangannya
-
Ironis! Fans Galang Dana untuk Palestina, Salma Salsabil Malah Makan di Restoran Pro-Israel
-
Ini Daftar Pemenang Piala Oscar 2024, Oppenheimer Raih Best Picture
-
Sederetan Selebriti Berpin Merah di Oscar: Desak Gencatan Senjata Israel-Palestina
-
Ironis! Dulu Peduli Palestina, Ria Ricis Kini Ramai Seruan Boikot karena Kerja Sama dengan KFC
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
5 Parfum Wangi Bayi untuk 'Bayi Dewasa': Segar, Lembut, dan Tahan Lama
-
Pentingnya Memilih Klinik Kecantikan yang Terpercaya: Belajar dari Kiprah Widya Esthetic Clinic
-
Hakim PN Palembang Raden Zaenal Ditemukan Tewas di Kos, Pernah Vonis Hukuman Mati ke 3 Orang
-
Terpopuler: Sumber Kekayaan Gus Elham, Shio Paling Beruntung 15-16 November 2025
-
6 Zodiak Paling Beruntung Hari Ini 15 November 2025, Saatnya Raih Pengakuan
-
7 Skincare Korea Terbaik untuk Anti Aging Usia 40 Tahun, Auto Jadi Glass Skin
-
5 Rekomendasi Lipstik Nude untuk Kulit Sawo Matang, Cocok Buat Make Up Natural Tanpa Bikin Pucat
-
Tidur Malam yang Cukup Berapa Jam? Ini Kata Sleep Coach Vishal Dashan
-
Menurut Penelitian, Ini 5 Kebiasaan Sehari-hari yang Diam-Diam Merusak Otak
-
Umur 15 Tahun Sebaiknya Pakai Sunscreen SPF Berapa? Ini 5 Pilihan Aman Mulai Rp12 Ribuan