Suara.com - Komika Kiky Saputri baru saja memberikan kabar buruk. Melalui tayangan di kanal YouTube miliknya, Kiky Saputri mengabarkan bahwa dirinya mengalami keguguran.
Ditemani sang suami, Muhammad Khairi, Kiky menyebut dirinya mengalami keuguran saat usia kehamilan 10 minggu.
"Aku tahu aku hamil itu pas sehari sebelum kita ke London. Aku ngerasa badan aku enggak enak pegel-pegel, normalnya orang hamil. Cuma alhamdulillah banget dedek ini enggak bikin aku mual yang sampe muntah, jadi mual tapi bisa dicegah pake makan rujak," cerita Kiky Saputri.
"Jadi usia kehamilan itu seharusnya tiga bulan setengah. Tetapi takdir Allah kita harus berpisah dengan bayi aku di usia kandungan dua bulan setengah atau 10 minggu atau sekitar sebulan lalu," lanjutnya.
Kiky menyebut salah satu penyebab kegugurannya adalah kista yang membesar saat hamil. Sampai membuat Kiky keguguran, seperti apa gejala kista?
Gejala Kista
Melansir dari Health 24, Gejala kista ovarium bisa tumpang tindih dengan gejala masalah ginekologi lainnya seperti fibroid uterus bahkan mirip dengan PMS. Setidaknya berikut 5 gejala kista yang perlu diperhatikan, antara lain:
1.Nyeri panggul yang tidak kunjung berhenti
Salah satu gejala paling umum saat mengalami kisya adalah nyeti di sisi kanan atau kiri bawah panggul. Jika kista sudah besar, nyeri bisa terasa saat berolahraga aatau aktivitas berat.
Baca Juga: Kiky Saputri Diduga Keguguran usai Unggah Pesan Sedih Soal Cobaan Hidup
Nyeri ini bahkan mencur terus menerus meski setelah mentruasi.
2. Kembung di luar kendali
Kembung yang terjadi terus meneru juga bisa menjadi salah satu gejala kista.
3. Selalu merasa kenyang dan begah
Seperti halnya fibroid uterus, kista ovarium dapat menyebabkan perut terasa berat, kenyang atau begah.
Kondisi ini mirip dengan sembelit, namun jika kista ada di dua sisi maka sensasi akan menyerang satu sisi panggul Anda.
Berita Terkait
-
Kiky Saputri Berduka Kehilangan Calon Buah Hati, Banjir Dukungan dari Rekan Artis
-
Kiky Saputri Nangis Cerita Keguguran, Sikap Cuek Muhammad Khairi Tuai Cibiran
-
Penyebab Kiky Saputri Alami Keguguran di Usia Kehamilan 10 Minggu
-
Kiky Saputri Keguguran Anak Pertamanya di Usia Kehamilan 10 Minggu
-
Kiky Saputri Diduga Keguguran usai Unggah Pesan Sedih Soal Cobaan Hidup
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Rekomendasi Bedak Cushion Anti Longsor Buat Tutupi Flek Hitam, Cocok Untuk Acara Seharian
- 10 Sepatu Jalan Kaki Terbaik dan Nyaman dari Brand Lokal hingga Luar Negeri
- 23 Kode Redeem FC Mobile 6 November: Raih Hadiah Cafu 113, Rank Up Point, dan Player Pack Eksklusif
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Dari K-Drama ke Destinasi Nyata: Korea Travel Fair 2025 Hadirkan Pengalaman Wisata Autentik
-
Siapa Khamozaro Waruwu? Hakim Tipikor Medan yang Diteror dan Rumah Terbakar Saat Tangani Kasus Besar
-
Sunscreen Bayi Sebaiknya SPF Berapa? Cek Panduan Lengkap dan 6 Rekomendasi yang Aman
-
Kapan Hari Ayah Nasional 2025? Ini Tanggal dan Sejarahnya, Jangan Sampai Kelupaan
-
10 Pesan Pahlawan untuk Dibacakan saat Upacara Hari Pahlawan, Penuh Semangat!
-
Denny Goestaf Eks Suami Clara Shinta Kerja Apa? Gugat Gono-gini Rp13 M usai 3 Tahun Cerai
-
5 Rekomendasi Sepatu Docmart Wanita yang Lagi Hits, Bikin Penampilan Makin Kece!
-
5 Toner Centella Asiatica untuk Redakan Jerawat Meradang, Wajib Dicoba Remaja Aktif
-
5 Pilihan Moisturizer Ceramide untuk Memperbaiki Skin Barrier, Aman untuk Ibu Hamil
-
Hati-Hati! Selain Pinkflash, Ini 23 Kosmetik Berbahaya yang Izinnya Dicabut BPOM