Berkat lokasi geografisnya yang berada tepat di tengah, Iloilo sering disebut sebagai ‘The heart of the country’. Deskripsi ini tepat tidak hanya karena lokasinya, namun juga karena gugusan pulau di dekatnya yang disebut 'Islas de Gigantes' yang pasti akan mencuri hati setiap pengunjung. Pulau-pulau ini memiliki pantai yang menakjubkan, laguna-laguna tersembunyi, dan makanan laut segar terbaik. Karena banyak landmark bersejarahnya, Iloilo juga merupakan destinasi populer di kalangan pencinta sejarah. Dan semua ini hanya berjarak satu perjalanan kapal feri dari Bacolod.
6. Bengaluru, India (Rata-rata tarif kamar: Rp871 ribu)
Bengaluru, yang dikenal sebagai ‘Silicon Valley of India’, lebih dari sekedar pusat teknologi yang sedang berkembang. Ini adalah tempat di mana pesona dunia lama dan modernitas bertemu. Sebuah tempat untuk merasakan masa lalu dan masa depan India. Sementara semangat inovatif kota ini mempengaruhi budaya lokal, ada banyak sejarah yang layak dikunjungi. Seperti Bangalore Palace yang megah atau Kuil Nandi yang dibangun pada abad ke-16. Alasan lain untuk menempatkan Bengaluru dalam daftar yang harus dikunjungi adalah reputasinya sebagai pusat kuliner yang terkenal dengan beragam makanan lezat khas India Selatan.
7. Narita, Jepang (Rata-rata tarif kamar: Rp1,1 juta)
Hal pertama yang terlintas di benak wisatawan internasional saat membicarakan Narita mungkin adalah Bandara Internasional Narita yang terkenal, gerbang menuju Tokyo. Namun Narita, sebuah kota di Prefektur Chiba, Jepang, memiliki banyak hal yang bisa ditawarkan selain konektivitas. Faktanya, Narita memiliki banyak elemen khas Jepang yang begitu terkenal, seperti Shinshoji Temple, Naritasan Omotesando Road yang tradisional, hingga keindahan musiman bunga sakura, yang membuat kota ini layak dikunjungi, baik dalam perjalanan singkat atau santai.
8. Kaohsiung, Taiwan (Rata-rata tarif kamar: Rp1,6 juta)
Kaohsiung, kota terbesar kedua di Taiwan, harus ada dalam daftar perjalanan Anda di Taiwan. Kota ini mudah diakses berkat bandara internasional dan koneksi kereta cepat ke Taipei dan Taoyuan. Yancheng District adalah tempat yang harus dikunjungi di Kaohsiung. Ini adalah tempat yang tepat untuk berjalan-jalan dan menikmati banyaknya seni jalanan, serta berbelanja di gudang-gudang di dermaga. Merencanakan perjalanan ke Kaohsiung? Jangan lewatkan pertunjukan di 'Big Egg', Kaohsiung Arena yang dapat menampung hampir 85.000 penonton dan baru-baru ini menjadi tuan rumah bagi superstar internasional seperti Coldplay dan Blackpink.
Selain memilih destinasi paling terjangkau, Agoda membantu wisatawan mendapatkan hasil maksimal dengan memberikan penawaran menarik untuk akomodasi, penerbangan, dan aktivitas, sehingga membantu wisatawan melihat dunia dengan harga yang lebih terjangkau.
Baca Juga: Insan PNM Berprestasi Dapat Apresiasi Pergi Wisata Religi Ke Yerusalem
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Detektif Jubun Bongkar Rahasia Gelap Money Game Syariah: Waspada Riba Berkedok Surga
-
5 Water Heater Low Watt Harga Rp1 Jutaan, Cocok untuk Keluarga Minimalis
-
5 Cushion Anti Keringat untuk Pekerja Kantoran, Makeup Tetap Fresh dan Tak Luntur
-
Rekam Jejak Roby Tremonti, Aktor yang Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Daftar Wilayah DIY yang Berpotensi Diguyur Hujan Petir hingga Pukul 15.00 WIB Hari Ini
-
5 Hair Tonic untuk Menumbuhkan Rambut, Ampuh Atasi Kerontokan dan Kebotakan
-
4 Sepatu Sneakers Wanita Mulai Rp100 Ribuan, Empuk dan Anti Lecet Dipakai Jalan
-
Kenapa Korban Grooming Seperti Aurelie Moeremans Cenderung Diam? Waspadai Ciri-cirinya!
-
5 Moisturizer Terbaik Harga Pelajar untuk Mencerahkan Wajah, Mulai Rp20 Ribuan
-
Alasan Aurelie Moeremans Terbitkan Buku Broken Strings secara Gratis