Suara.com - Cerita mengharukan dibagikan Prilly Latuconsina yang mengaku mendapat pesan dari ayahnya, berharap anaknya tidak mendapatkan pasangan yang salah.
Saat berbincang dengan Arief Muhammad, Prilly mengaku dirinya tidak pernah khawatir dengan tuntutan kedua orang tua untuk segera menikah meski usianya kini sudah hendak menginjak kepala tiga.
Hal ini lantraan orang tuanya tidak pernah menanyakan perihal pasangan maupun penasaran tentang hubungan asmara yang tengah dijalin anaknya.
"Sampai detik ini, tidak pernah nanya pasangan mana, nggak pernah. Itu privilege banget nggak pernah ditanyain deket sama siapa sekarang," ungkap Prilly berdasarkan potongan video yang dibagikan akun Instagram @bincangpsikologi, Kamis (4/4/2024)
Bahkan, kata Prilly, karena orang tuanya sangat memperhatikan kebahagiaan anaknya dan khawatir menikah dengan lelaki yang salah, maka sang ayah sempat blak-blakan mengaku tidak masalah usia berapa dan kapan pun Prilly menikah.
"Aku pernah menerima WhatsApp dari papa aku, tiba-tiba dia WhatsApp mungkin dia lagi baca berita yang nggak enak kali ya. Dia bilang, 'Pril, papa nggak apa-apa kamu nikahnya nanti-nanti aja. Kapan-kapan aja terserah kamu, asal jangan nikah sama orang yang salah,'" cerita Prilly lagi.
Dari sinilah perempuan kelahiran 15 Oktober 1996 itu mengaku sangat berterimakasih kepada kedua orang tuanya. Bahkan mengakui memiliki kedua orang tua yang tidak pernah menuntut masalah pernikahan maupun karir tertentu merupakan sebuah privililege.
"Jadi aku kayak, terimakasih pa, dan sampai detik ini tidak pernah nanya pasangan mana, nggak pernah. Itu privilege banget nggak pernah ditanyain deket sama siapa sekarang," pungkas Prilly.
Di sisi lain, banyak orang menganggap mencari pasangan di usia dewasa disebut lebih menyulitkan, karena sudah banyak pengetahuan dan kriteria yang ditetapkan.
Baca Juga: Ogah Pekerja Film Disebut Buruh, Prilly Latuconsina Dorong UU Ketenagakerjaan Aktor
Buat kamu yang tengah berada di posisi seperti Prilly dan ingin mencari pasangan yang cocok, berikut tipsnya yang bisa dilakukan:
1. Kenali diri sendiri
Sebelum mencari pasangan, penting untuk memahami diri sendiri, apa yang kamu inginkan, dan apa yang penting bagi kamu dalam hubungan. Kenali nilai-nilai, minat, tujuan, dan kebutuhan kamu secara mendalam.
2. Jangan menutup diri
Jangan terlalu membatasi kriteria pasangan yang kamu inginkan. Biarkan kamu terbuka untuk berkenalan dengan orang-orang yang mungkin berbeda dari ekspektasi. Jangan hanya fokus pada penampilan fisik atau atribut tertentu, tetapi perhatikan juga kepribadian, nilai-nilai, dan prinsip hidup yang dijalani.
3. Berpikir matang
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              3 Serum Peptide untuk Mengencangkan Kulit Bagi Wanita Usia 40-an, Bikin Wajah Awet Muda
 - 
            
              7 Sepatu Lari Adidas Adizero Terbaik 2025, Running Shoes Favorit Pelari Kalcer
 - 
            
              7 Rekomendasi Lipstik Mengandung Vitamin C untuk Mencerahkan Bibir Hitam, Mulai Rp10 Ribuan!
 - 
            
              5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
 - 
            
              6 Zodiak yang Dikenal Suka Nunda Pekerjaan, Selalu Andalkan The Power of Kepepet
 - 
            
              Sabrina Alatas Anaknya Siapa? Intip Silsilah Keluarga Sang Chef Muda
 - 
            
              Basreng Indonesia Ditarik BPOM Taiwan, Kenali Ciri-Ciri Cemilan dengan Pengawet Berlebihan
 - 
            
              Penghasilan YouTube Pandji Pragiwaksono, Minta Maaf Usai Dianggap Singgung Adat Toraja
 - 
            
              5 Pilihan Moisturizer Viva Buat Samarkan Flek Hitam, Cuma Rp10 Ribuan!
 - 
            
              5 Sunscreen Tone Up Non Comedogenic Terbaik untuk Kulit Berjerawat