Suara.com - Azizah Salsha istri pesepak bola Pratama Arhan dikenal hobi olahraga. Belakangan, Azizah Salsha memamerkan skill terbarunya. Siapa sangka, Azizah Salsha jago melakukan pole dance.
Kemampuannya melakukan pole dance itu ia unggah lewat Instagram. Terlihat pada sebuah tiang, wanita yang akrab disapa Zize ini mengenakan pakaian ketat dengan rambut dikucir kuda.
Ia kemudian memutari tiang dengan cara meliuk-liukkan badan secara perlahan namun lihai.
Sontak saja unggahan Azizah Salsha melakukan pole dance itu mencuri atensi netizen. Tak sedikit yang kagum dengan Azizah Salsha karena jago dalam berbagai olahraga.
Fakta Menarik Pole Dance
Pole dance merupakan olahraga intens yang melibatkan kerja seluruh otot, sehingga menggabungkan kekuatan dan keanggunan gerakan.
Karena beberapa gerakannya yang rumit, olahraga pole dance perlu didampingi instruktur.
Dilansir dari laman Mindbodygreen, ada sejumlah fakta menarik tentang olahraga pole dance yang dilakukan Azizah Salsha. Apa saja?
1. Bisa dilakukan siapa saja
Melibatkan ketahanan, kardio, dan fleksibilitas, pole dance bisa dilakukan siapa saja tanpa memandang usia. Kuncinya mau berlatih secara giat demi mencapai kondisi terbaik dalam latihan.
2. Ada beragam jenis
Ada berbagai jenis pole dance yang menggabungkan olahraga dan seni. Pertama, yakni menggunakan trik akrobatik dan menampilkan kekuatan otot yang tak terduga.
Kedua, dilakukan tanpa alas kaki dan menggabungkan tarian modern, alat peraga, serta kostum. Dan ketiga, pole dance dengan pose-pose tertentu sambil memakai sepatu hak tinggi.
3. Mendorong body positivity
Karena harus fokus dengan gerakan dan tiang, kebanyakan dancer dengan cepat menyadari bahwa mereka bersenang-senang saat pole dance, tanpa mengkhawatirkan penampilan.
Berita Terkait
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Pertamina Bentuk Satgas Nataru Demi Pastikan Ketersediaan dan Pelayanan BBM
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
Terkini
-
7 Rekomendasi Sepatu Lokal yang Empuk Buat Jalan Jauh, Mulai Rp300 Ribuan
-
7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
-
Cheese Eat Up! Penutup Manis Kampanye Keju Prancis di Indonesia, Sentuhan Eropa di Jajanan Nusantara
-
7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
-
Jejak Digital Gus Elham Yahya Ngomong 'Cabul' saat Dakwah Juga Viral
-
5 Casio Klasik Paling Populer: Desain Timeless, Cocok buat Mahasiswa dengan Budget Terbatas
-
Jepang Punya Pilihan Kuliner Halal, Wisatawan Tak Perlu Ragu Lagi Cicipi Hidangan Autentik
-
5 Jam Tangan Original Murah Ada Fitur Alarm dan Water Resistant
-
7 Day Cream Mengandung Anti Aging untuk Usia 30-an, Cegah Penuaan Lebih Awal!
-
3 Sumber Kekayaan Gus Elham Yahya yang Viral Cium Anak Kecil