Suara.com - Rizky Ridho Ramadhani dielu-elukan banyak penggemar semenjak menjadi kapten Timnas Indonesia U-23. Popularitas Rizky Ridho nyatanya diakui oleh sang kakak, Nurzela Eka Juniarfa,
Nurzela kerap meledek adiknya yang kini digandrungi fans cewek. Di media sosial, ia sering membuat konten yang berkaitan Rizky Ridho.
Seperti baru-baru ini, Nurzela memajang foto Rizky Ridho yang tengah berada di Paris. Lewat TikTok pribadinya, wanita yang berprofesi sebagai pramugari itu mengunggah tiga foto.
Dua foto menampilkan pemandangan indah Menara Eiffel. Ia menuliskan narasi berisi harapan agar bisa berkunjung ke Paris.
Sementara itu, di foto ketiga, terlihat wajah Rizky Ridho dengan latar belakang Menara Eiffel. Rizky Ridho nampaknya sengaja mengirimkan foto ikon Kota Paris yang diabadikannya kepada sang kakak.
Menariknya, Nurzela membubuhkan caption menggelitik untuk kontennya yang menampilkan Rizky Ridho.
"Ngaku deh yang masih sholawatin slide ketiga," celetuknya.
Namun Nurzela juga menegaskan kalau Rizky Ridho telah memiliki tambatan hati, bak sebuah pesan menohok bagi penggemar kapten Timnas U-23.
Melihat apa yang dibagikan Nurzela, banyak warganet yang memberikan beragam komentar. Ada yang mengaku tak pantang mundur karena sudah terlanjur mengidolakan Rizky Ridho.
Baca Juga: Singgung Soekarno, Bung Towel Ejek Pundit yang Usulkan Patung Shin Tae-yong di SUGBK
"Mba maap, udah terlanjur," kata warganet. "Slide terakhir malah bikin sholawat makin kenceng," sahut yang lain. "Kak saya ikhlas kok jadi pacar keduanya Mas Ridho," celetuk warganet. "Prinsipnya masih bisa disholawatin gasi, sebelum janur kuning melengkung," kata yang lain.
Berita Terkait
-
Rizky Ridho Dibelai Ivar Jenner Saat Tidur, Netizen Justru Panik: Kapten Lari!
-
Dikenal Kalem, Tingkah Random Rizky Ridho Jadi Omongan: Ada-ada Aja Kelakuannya
-
Disebut Segera Lamaran, Intip Chat Bucin Rizky Ridho buat Sendy Aulia Sang Pacar Bikin Baper
-
Tanpa Rizky Ridho dan Justin Hubner, Lini Belakang Timnas Indonesia Rentan
-
Sama-sama Kena Hujatan Netizen, Respons Marselino Ferdinan Kalah Sopan Dibanding Rizky Ridho dan Ivar Jenner?
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Momen Langka: Tiga Pemimpin Sakya Dunia Pimpin Doa Bersama untuk Perdamaian Indonesia
-
Nikita Willy dan Indra Priawan Bagikan Tips Berpakaian Cerdas untuk Keseharian dan Traveling
-
Rangkaian Skincare Skintific untuk Hempas Flek Hitam dan Kerutan Usia 50 Tahun
-
Tiket Kereta Lebaran 2026 Kapan Dibuka? Cek Jadwal Pemesanan dan Tanggal Keberangkatan
-
Terpopuler: Shio yang Beruntung di Pekan Terakhir Januari, Harga Tiket Kereta Lebaran 2026
-
Bukan Sekadar Koleksi: Collectible Card Bisa Jadi Media Belajar dan Bermain
-
Berapa Harga Lipstik Dior? Simak 13 Varian dan Harganya
-
Transisi dari Kerja 9-5 ke Remote Work: Konsultasi Karir untuk Office Workers
-
Siapa Paling Hoki? Ini Daftar 5 Shio Beruntung dan Makmur di 27 Januari 2026
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik untuk Anak-Anak, Main di Luar Jadi Tenang