Suara.com - Seorang DJ Korea Selatan yang dikenal dengan nama NewJeansNim menuai kontroversi saat tampil di Kuala Lumpur, Malaysia. Ia tampil dengan mengenakan jubah biksu di klub malam Gemu Club pada 3 Mei lalu.
Penampilan tersebut dinilai tidak menghormati agama Buddha oleh komunitas Buddhis setempat. DJ NewJeansNim membawakan lagu "Buddha Hands Up" dengan gaya rap di Gemu Club.
Penampilan ini mendapat banyak kritik dari umat Buddha di Malaysia yang merasa tersinggung dan tidak dihormati.
Baca juga:
Cek Kekayaan Dharma Pongrekun yang Tak Punya Mobil, Eks Petinggi Polri Ini Berani Nyalon Pilgub DKI
Beda Jomplang Pendidikan Gusti Bhre dan Celine Evangelista, Kini Ramai Dijodoh-jodohkan
"Penampilan tersebut tidak menghormati agama Buddha dan melukai keyakinan umat Buddha," kata Asosiasi Buddhis Muda Malaysia dilansir dari Mustsharenews 15 Mei 2024.
Akibatnya, pertunjukan DJ NewJeansNim yang rencananya digelar di dua tempat hiburan lainnya, Gemu Club KL dan Bliss Melaka, dibatalkan.
"Keputusan ini dibuat dengan mempertimbangkan kesejahteraan dan kepentingan para pelanggan dan komunitas kami," tulis pihak Gemu Club KL di halaman Facebook mereka.
Berita Terkait
-
Usai Sandra Dewi Diperiksa, Giliran Helena Lim Diperiksa Penyidik Kejagung soal Kasus Timah
-
3 Negara yang Cocok Jadi Lawan Uji Coba Timnas Indonesia sebelum Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Sosok Dharma Pongrekun dan Kontroversinya, Balon Gubernur Jakarta yang Percaya Konspirasi Covid-19
-
Deretan Kontroversi Raffi Ahmad, Artis Beken Dikabarkan Nyalon di Pilgub Jateng
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Ramalan Shio Paling Hoki Besok 10 Januari 2026, Cek Keberutunganmu di Akhir Pekan!
-
Sunscreen Apa yang Bagus untuk Atasi Flek Hitam di Usia 50-an? Cek 7 Pilihan Terbaiknya
-
5 Semir Rambut Tanpa Bleaching untuk Tutupi Uban, Aman Buat Lansia
-
Rahasia Rambut Sehat ala Jepang: Ritual Onsen Kini Hadir di Klinik Estetika Jakarta!
-
5 Sunscreen yang Cocok untuk Kulit Kering Usia 50 Tahun, Bantu Kurangi Penuaan
-
Sampo Metal Buat Apa? Produk Legendaris Khusus Hitamkan Uban Lansia
-
5 Rekomendasi Minyak Kemiri untuk Alis agar Tebal dan Halus, Wajib Dicoba!
-
5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
-
Cara Unik Mahsuri Perkenalkan Saus Sachet di Konser Kerlap Kerlip Festival 2025
-
5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau