Suara.com - Wina Natalia dikabarkan telah menggugat cerai suaminya, penyanyi Anji Manji. Gugatan Wina pada Anji telah didaftarkan di Pengadilan Agama Cibonong, Bogir, Jawa Barat.
Gugatan cerai tersebut telah didaftarkan oleh Wina per hari ini, Selasa (21/5/2024). Pengajuan cerai itu dilayangkan Wina secara online.
Kini gugat cerai Anji, seperti apa sosok Wina Natalia?
Profil Wina Natalia
Wina Natalia merupakan perempuan kelahiran Surabaya pada 14 Desember 1986. Wina sendiri merupakan seorang penulis, pencipta lagu, dan pengusaha.
Wina sendiri merupakan lulusan dari kampus Singapura dan Amerika. Ia sempat bekerja sebagai general manager di salah satu hotel di Batam.
Namun kecintaannya terhadap musik membuatnya membelok ke dunia tarik suara. Wina pernah menjadi 30 besar Indonesia Idol hingga berduet dengan group Abdul and Coffee Company.
Wina Natalia sendiri menikah dengan Anji Manji pada 2012 silam. Pasangan yang dikenal adem ayem itu telah dikaruniai dua orang anak bernama Sigra Umar Narada dan Saga Omar Nagata.
Jauh sebelum menikah dengan Anji, Wina juga pernah menikah dengan mantan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif di tahun 2019 sampai 2020.
Baca Juga: Novel 'Jas Hujan' Karya Wina Natalia: Menyentuh Hati dengan Kisah Romantis
Dari pernikahan itu, Wina dan Wishnutama juga dikaruniai dua orang anak, yakni Salva Dityatama dan Sultan Saladyne Tama.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
6 Shio Paling Beruntung pada 17 Januari 2026, Keuangan dan Nasib Cerah
-
5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
-
Komitmen Inovasi dan Layanan Sosial, Widya Esthetic Clinic Sabet Penghargaan Bergengsi
-
Inovasi Pakan Kuda Antar Japfa Menangkan Penghargaan di Indonesia Rising Stars Awards 2026
-
Hari Ini Jumat Terakhir Bulan Rajab, Ini Amalan yang Dianjurkan
-
4 Sampo Mengandung Ginseng untuk Mengembalikan Warna Hitam Rambut, Mulai Rp18 Ribuan
-
5 Sunscreen untuk Meratakan Warna Kulit agar Wajah Bebas Kusam dan Belang
-
5 Produk Lokal yang Aman untuk Hindari Salah Pilih Skincare di Usia 50 Tahun ke Atas
-
4 Sampo Mengandung Urang-aring untuk Menghitamkan dan Menyuburkan Rambut
-
20 Ucapan Selamat Isra Miraj yang Islami dan Puitis, Cocok untuk Caption Medsos