Suara.com - Sosok Kartika Dewi turut menjadi sorotan usai Ia ditetapkan sebagai saksi dalam kasus Harvey Moeis, suami Sandra Dewi. Bagi yang ingin mengenal sosoknya, simak berikut ini biodata dan kekayaan Kartika Dewi.
Diketahui bahwa Kartika Dewi merupakan adik Sandra Dewi. Ia baru-baru ini dimintai keterangan oleh Kejagung (Kejaksaan Agung) RI sebagai saksi dalam kasus korupsi Timah Tahun 2015-2022 dari tersangka Harvey Moeis.
Terlepas dari pemberitaan tersebut, mungkin ada yang penasaran dengan sosok Kartika Dewi. Nah untuk selengkapnya, simak berikut ini biodata dan kekayaan Kartika Dewi yang dirangkum dari berbagai sumber.
Biodata dan Kekayaan Kartika Dewi
Kartika Dewi atau yang akrab disapa Tika ini merupakan adik kandung artis cantik Sandra Dewi. Tika lahir 40 tahun silam, tepatnya pada 23 Oktober 1984. Sama seperti kakaknya, Tika juga memiliki paras yang cantik.
Kartika dikenal suka mengoleksi barang-barang mewah, terutama jam tangan. Adapun salah satu koleksi jam tangannya yang menarik perhatian yaitu Gucci Sync Unisex Black Stripped Rubber Strap Watch seharga Rp 7,3 juta.
Selain jam tangan, Tika juga mempunyai sejumlah tas branded di antaranya yaitu MCM dan Chiara Ferragni. Bukan hanya itu, Tika juga memiliki sepatu by Isabel Marant dan kacamata by Dolce & Gabbana.
Untuk kariernya, Tika diketahui jadi manager kakaknya, Sandra Dewi. Selain itu, Tika juga aktif kerja di industri televisi. Walaupun perjalanan kariernya terbilang sukses, namun Tika lebih memilih jadi karyawan di perusahaan penyiaran dan menjabat Kepala Departemen Penjualan.
Untuk harta kekayaan Tika diperoleh dari pekerjaan-pekerjaannya seperti yang disebutkan di atas yakni sebagai manager sang kakak, karyawan perusahaan penyiaran, dan Kepala Departemen Penjualan. Berikut ini biodata Kartika Dewi.
Baca Juga: Kasus Timah: Kejagung Periksa 2 Ipar Harvey Moeis, Salah Satunya Adik Sandra Dewi
Nama: Kartika Dewi
Nama panggilan: Tika
Tanggal lahir: 23 Oktober 1984
Umur: 40 tahun
Pekerjaan: Manager artis, karyawan perusahaan penyiaran, kepela departemen penjualan
Zodiak: Scorpio
Berita Terkait
-
Kasus Timah: Kejagung Periksa 2 Ipar Harvey Moeis, Salah Satunya Adik Sandra Dewi
-
Kejagung Periksa Tersangka Rubani Di Kasus Timah, Tak Ditahan Karena Sakit Stroke
-
Kejagung Tetapkan 6 Tersangka TPPU Di Kasus Korupsi Timah, Salah Satunya Suami Sandra Dewi
-
Penjelasan BPKP Soal Kerugian Korupsi Timah Naik Jadi Rp 300 T, Ini Rinciannya
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
Terkini
-
Benarkah Madu dan Sirup Maple Lebih Sehat dari Gula Biasa? Ini Faktanya
-
5 Rekomendasi Lipstik Transferproof: Tahan Lama, Cocok untuk yang Suka Jajan
-
SPF Lebih Tinggi Pasti Lebih Baik? Ini 5 Mitos Sunscreen yang Ternyata Salah Kaprah
-
Jelajahi Pacitan: Panduan Lengkap Destinasi Wisata Surga Tersembunyi di Jawa Timur
-
4 Parfum Aroma Powdery yang Wajib Kamu Coba, Harga Mulai Rp100 Ribuan
-
Apakah Sunscreen Bisa Memutihkan Wajah? Cek Fakta dan Rekomendasi yang Layak Dicoba
-
5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
-
5 Sampo Terbaik untuk Menyamarkan Uban di Usia 50-an, Rambut Tampak Muda Kembali
-
Hari Ini Apakah Malam Jumat Kliwon? Intip Weton Kalender Jawa 14 November 2025
-
7 Bedak yang Bagus dan Tahan Lama untuk Anak Sekolah, Harga Mulai Rp35 Ribuan