Suara.com - Sabrina Chairunnisa memang dikenal totalitas dalam membuat sederet konten fashion dan kecantikan. Baru-baru ini, istri Deddy Corbuzier itu bahkan datang langsung ke Korea untuk mereka ulang beberapa adegan di drama Korea Queen of Tears.
Finalis Puteri Indonesia 2011 itu bahkan membeli berbagai busana yang sama persis seperti yang dikenakan karakter Hong Hae in, yang diperankan oleh altris cantik Kim Ji won. Sabrina Chairunnisa ikut membeli cincin pernikahan yang dalam drama Korea tersebut.
Dalam video terbarunya, Sabrina Chairunnisa sebelumnya sudah membuat janji terlebih dahulu untuk membeli cincin pernikahan Hong Hae in dan Baek Hyun Woo di drama Korea terkenal itu.
Sabrina membeli cincin keluaran brand Bvlgari tersebut sebagai hadiah hari jadi pernikahannya dengan Deddy Corbuzier. Ia pun berdandan cantik mengenakan blazer pink dengan imner kemeja silk putih dan celana senada.
Ibu sambung Azka Corbuzier itu menyebut jika ini merupakan salah satu outfit yang juga dikenakam Hong Hae In. Namun untuk tasnya, Sabrina sengaja mengenakan lokal cantik seharga Rp15p ribuan untuk melengkapi penampilannya.
Mmasuki sebuah mall Queens Mall, Sabrina langsung masuk ke store Bvlgari dan mendapatkan sepasang cincin pernikahan yang mirip seperti yang ada di drama Korea tersebut.
"Karena aku udah appointment jadi aku dipersilahkan duduk sambil nyiapin cincinnya. Dan tadaaa ini dia cincinnya. Ini sama persis sama yang dipake Hong Hae in dan Baek Hyun woo di Queen of Tears," ujarnya seperti dikutip di akun TikToknya.
Usut punya usut, dari berbagai komentar netizen, harga sepasang cincin tersebut juga tak main-main. Sebab cincin pernikahan di drama Korea itu ditaksir sekitar Rp120-150 juta.
Tentu saja ini membuat Sabrina langsung mendapatkan perhatian dari netizen dengan berbagai tanggapan lucu.
Baca Juga: Sukses Bintangi Queen of Tears, Kim Ji Won Siap Gelar Fan Meeting dalam waktu Dekat di Jakarta
"Sejauh ini ini yg paling jauh buat ngikutin gaya QOT," kata @frexxxx.
"Dari vt ini yg bisa kebeli cuma tasnya jims honey," ungkap @penyxxxx.
"Tentengannya bvlgari yaaaa gaada yg nyangka itu tas 150rbuan," ucap @rissxxxxx.
"Hati2 pajak bea cukai kak pas dibawa pulang indo," tambah @bisxxxx.
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
5 Sunscreen untuk Wanita 35 Tahun ke Atas, Ampuh Hempas Flek Hitam
-
3 Zodiak Ini Bakal Masuk Era Baru yang Penuh Kekuatan Mulai 28 Januari 2026
-
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
-
Puasa Syaban Berapa Hari? Ini Panduannya Berdasarkan Sunnah dan Amalan Rasulullah
-
Puasa Tahun ini Tanggal Berapa? Ini Jadwal Penetapan Bulan Ramadan 2026
-
Lirik dan Link Resmi Download Lagu 'Rukun Sama Teman', Wajib Dinyanyikan saat Upacara
-
5 Rekomendasi Lip Liner untuk Samarkan Bibir Gelap Usia 40 tahun
-
Doa Bulan Syaban, Arab Latin dan Artinya Agar Dapat Ampunan dan Hati Bahagia Saat Ramadan
-
5 Lipstik Satin untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Ampuh Samarkan Garis Halus
-
5 Moisturizer Gel yang Tidak Cocok Buat Kulit Kering