Putri Ustadz Yusuf Mansur, Wirda Mansur baru-baru ini mengejutkan masyarakat setelah mengumumkan bahwa dirinya mendapatkan undangan Haji langsung dari pimpinan Kerajaan Arab Saudi, Raja Salman bin Abdul Aziz Al Saud.
Undangan tersebut menjadikan putri Yusuf Mansur tersebut bisa berangkat naik haji di tahun ini dengan usianya yang masih cukup muda.
Dikarenakan Wirda Mansur mendapatkan kesempatan berhaji melalui jalur khusus, ia pun berangkat sendiri tanpa didampingi oleh ayah maupun ibunya. Namun berdasarkan penuturannya, terdapat beberapa delegasi lain yang turut serta bersamanya.
"Jalur undangan dari Kerajaan Arab Saudi dan ada beberapa delegasi lainnya," ungkap Wirda Mansur kepada awak media.
Lantas, seperti apakah cara untuk mendapatkan Undangan Haji dari Raja Salman seperti Wirda Mansur? Simak informasi lengkapnya berikut ini.
Wirda Mansur mendapatkan kesempatan berhaji melalui jalur undangan dari Raja Salman.
Program undangan haji dari Raja Salman ini tentu saja bukanlah hal baru. Di tahun lalu, kerajaan Arab Saudi tersebut juga melaksanakan program yang sama dengan mengundang 50 WNI.
Pada saat itu, pelepasan jamaah Haji undangan Raja Salman dilakukan langsung di Kedutaan Besar Arab Saudi di Jakarta.
Para tamu undangan Haji Raja Salman pada tahun 2023 diketahui berasal dari berbagai latar belakang, mulai dari tokoh agama Islam hingga masyarakat.
Baca Juga: Tak Cuma Wirda Mansur, Tokoh Besar Ini Juga Dapat Undangan Haji Dari Raja Salman Lebih Dulu
Adapun salah satu tokoh besar yang diundang adalah Imam Besar Masjid Istiqlal Nasaruddin Umar.
Saat itu, Ustadz Nasaruddin menyampaikan bahwa jalur hani undangan Raja Salman bisa didapatkan melalui pengajuan permohonan. Meski demikian, beberapa syarat tetap harus dipenuhi.
Adapun Wirda Mansur sendiri mengajukan permohonan undangan melalui jalur sebagai influencer.
Selebgram 24 tahun tersebut menyebut jalur ini mengharuskan influencer memiliki jumlah followers di sosial media lebih dari 1 juta.
“Alhamdulillah ini bukan tanpa menyertakan, tetap ikut seleksi juga. Wirda kirimlah ada Instagram, YouTube juga. Alhamdulillah ini salah satu berkah," beber Wirda Mansur.
Sebelum dirinya, pada tahun 2023 lalu sang ayah, Ustadz Yusuf Mansur sendiri sudah mendapat undangan lebih dulu.
Berita Terkait
-
Jemaah Haji Wajib Tahu, Ini Tips Cegah Kaki Melepuh Saat Ibadah
-
Tak Cuma Wirda Mansur, Tokoh Besar Ini Juga Dapat Undangan Haji Dari Raja Salman Lebih Dulu
-
Buat WNI yang Nekat Haji Tanpa Visa Resmi: Lebih Baik Pulang Sekarang Daripada Kena Denda dan Masuk Penjara
-
Berangkat ke Tanah Suci, Aurel Hermansyah Titip Anak ke Aaliyah Massaid dan Thariq Halilintar: Belajar Dulu Ya
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Kenapa 10 November Dipilih Jadi Hari Pahlawan? Ketahui Peristiwa Heroik dan Berdarah di Baliknya
-
5 Rekomendasi Exfoliating Toner untuk Milia: Hemat dan Aman, Jadikan Kulit Mulus Kembali
-
5 Rekomendasi Sunscreen Dipakai Habis Treatment di Klinik Kecantikan: Kulit Aman, Tidak Iritasi
-
Ayam Krispi Selalu Jadi Juara: Makanan Andalan yang Buka Banyak Peluang Bisnis
-
7 Serum Antioksidan untuk Kulit Kering, Efektif Melembapkan dan Mencerahkan
-
4 Shio Paling Beruntung 8 November 2025, Manfaatkan Peluang dan Sikap Positif
-
5 Pilihan Sunscreen Emina untuk Remaja: Aman, Anti Kusam, dan Harga Terjangkau
-
Ramalan Zodiak 8 November 2025: Cancer Hindari Drama, Scorpio Masih Terbayang-bayang Masa Lalu
-
5 Moisturizer untuk Kulit Berminyak dan Pori-Pori Besar, Wajah Auto Licin dan Glowing
-
Terpopuler: Doa hingga Susunan Upacara Hari Pahlawan Disorot Jelang 10 November 2025