Suara.com - Ashanty kembali mengunggah foto kebersamaan dengan Ameena Hanna Nur Atta di. Sayang, banyak yang justru mengunjing keterangan yang ditulis istri Anang Hermansyah tersebut dalam unggahannya.
Seperti melansir dari akun Instagram @/ashanty_ash pada Selasa (2/7/2024), Ashanty terlihat mengunggah foto selfie bersama Ameena. Pasangan nenek dan cucu itu tampak kompak mengenakan mukena.
"Salat bareng anak ajaib," tulis Ashanty.
Anak pertama Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar itu terlihat mengenakan mukena berwarna ungu kebiruan. Balita berusia 2 tahun itu tampak tersenyum meringis ke arah kamera.
Sementara itu, Ashanty tampak memakai mukena berwarna cokelat. Ia pun terlihat tersenyum cerah ke arah kamera, tak berbeda jauh dengan sang cucu.
Unggahan Ashanty bersama Ameena ini tentu saja langsung menyita perhatian dari warganet. Ratusan komentar telah membanjiri unggahan ibu tiri Aurel Hermansyah ini.
Sayang, banyak warganet yang justru menggunjing keterangan yang ditulis Ashanty. Pasalnya, ibu Arsy Hermansyah itu menyebut cucu pertamanya tersebut sebagai anak ajaib.
"Jangan berlebihan Bu, biasa saja. Anak salehah gitu kan lebih kalem. Aamiin," kata warganet.
"Kenapa enggak anak salehah aja sih Bun. Anak ajaib emang buatan pesulap," timpal warganet.
Baca Juga: Wajah Kris Dayanti saat Momong Azura Jadi Gunjingan Netizen: Uang Nggak Bisa Beli Usia
"Lebih baik 'anak salehah' aja Bun," imbuh warganet.
Kendati ada beberapa warganet yang melontarkan komentar kurang mengenakkan, tak sedikit warganet yang dibuat gemas dengan kakak Azura Humaira Nur Atta tersebut.
"Duh gemas banget," ujar warganet.
"Umurmu 2 tahun 5 bulan Na, tapi udah pintar luar biasa," tambah warganet.
"MasyaAllah tabarakallah cantiknya Kak Na. Senyumnya itu lho bikin meleleh seperti anak gadis," komentar warganet lainnya lagi.
Berita Terkait
-
Effort Raul Lemos demi Acara Azriel Hermansyah Dibongkar Ashanty, Ternyata Rela Lakukan Ini
-
Berani Pelukan di Depan Anang dan Ashanty, Intip Lagi Gaya Pacaran Azriel Hermansyah dan Sarah Menzel
-
Adu Gaya Geni Faruk vs Ashanty di Luar Negeri: Mana Lebih Berkelas?
-
Momong Azura di Rumah Aurel Hermansyah, Gaya Ashanty Dikomentari Netizen: Cantik Kayak Gitu
-
Ashanty Tepok Jidat Dengar Ameena Mau Nikahi Cipung, Aurel Auto Nunduk
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 5 Rekomendasi Bedak Cushion Anti Longsor Buat Tutupi Flek Hitam, Cocok Untuk Acara Seharian
- 10 Sepatu Jalan Kaki Terbaik dan Nyaman dari Brand Lokal hingga Luar Negeri
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 23 Kode Redeem FC Mobile 6 November: Raih Hadiah Cafu 113, Rank Up Point, dan Player Pack Eksklusif
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
5 Rekomendasi Obat Jerawat Ampuh: Bisa Kempeskan dalam Semalam, Tak Khawatir Berbekas
-
Vitamin Apa Untuk Menghilangkan Flek Hitam? Ini 5 Pilihan Skincare dengan Bahan Aktif Paling Aman
-
Krim Apa yang Cepat Menghilangkan Flek Hitam? Ini 5 Rekomendasinya
-
6 Lulur Mandi Murah untuk Mencerahkan Kulit, Harga Mulai dari Rp18 Ribuan Saja
-
5 Pilihan Lip Balm SPF untuk Lindungi Bibir saat Upacara Hari Pahlawan, Harga Terjangkau
-
5 Serum Vitamin C Terbaik untuk Meratakan Warna Kulit di Usia 30 Tahun, Bye Kulit Kusam!
-
Mengenang Antasari Azhar: Dari Jaksa Tegas hingga Ketua KPK di Era SBY yang Kontroversial
-
4 Shio Paling Hoki Secara Finansial Hari Ini: Rezeki Mengalir Deras!
-
5 Pilihan Sampo Hijab untuk Atasi Rambut Rontok dan Ketombe, Mulai Rp19 Ribuan
-
9 Inspirasi Outfit Hari Pahlawan Simpel untuk Acara Kantor, Sat Set Anti Ribet