Suara.com - Kris Dayanti dicap sebagai salah satu penyanyi papan atas Tanah Air. Belum banyak yang tahu, kalau penyanyi yang akrab disapa KD itu punya kebiasaan unik soal pemakaian parfum.
Tampil wangi menjadi hal penting bagi seorang pesohor. Kris Dayanti yang dikenal memiliki penampilan rapi dan glamor juga memperhatikan hal itu.
Ibunda Aurel Hermansyah tersebut memiliki selera tersendiri untuk urusan minyak wangi alias parfum. Ternyata, Kris Dayanti tak cukup memakai satu parfum saat tampil.
"Kalau show aku sekali mix 3 parfum," kata KD seperti dilihat dari video yang dibagikan ulang akun @/mymykeidi dikutip Senin (15/7/2024).
"Oh layering?," kata orang di hadapan Kris Dayanti.
"Oh bahasanya layering, bukan campur aduk," kelakar KD.
Kris Dayanti lantas mengungkap alasan memilih tiga parfum sekaligus saat manggung. Menurutnya, itu karena venue yang luas sehingga dirinya perlu tampil wangi.
"Kalau buat show karena biasanya karena agak luas tempatnya," bebernya.
Lebih lanjut, pelantun hits "I'm Sorry Goodbye itu membeberkan jenis parfum yang sering dipakainya.
Baca Juga: Nambah Bisnis Baru, Song Ji Hyo Bakal Rilis Brand Pakaian Dalam dan Parfum
"(Jadi kalau manggung pakai) Marc Jacobs yang Decadence Gold Edition atau yang Lola Velvet, tambah satu lagi jadi layeringnya tiga," pungkasnya.
Mengetahui kebiasaan KD yang senang memakai banyak parfum, netizen pun memberikan beragam komentar menggelitik.
"Gak kebayang sewangi apa Mimi," celetuk netizen. "Pernah ketemu Mimi, wanginya jasmine enak banget aaa," puji seorang netizen. "Emang Mimi KD itu wanginya gila banget sih, pegang badannya aja wangi banget...," sahut yang lain.
Adapun harga parfum yang disukai KD cukup fantastis. Menilik eBay, Marc Jacobs seri Decadence Gold Edition ukuran 100 ml dibanderol Rp1,2 jutaan. Begitu juga dengan Marc Jacpbs Lola Velvet 50 ml dibanderol dengan harga serupa.
Berita Terkait
-
Nasib Mantan Istri Raul Lemos, Berhubungan Baik dengan KD Kini Nikahi Aparat Portugal
-
Bisa Kasih Kris Dayanti dan Ashanty Bunga di Wisudanya, Azriel Hermansyah Akui Menangis Gara-Gara Terharu
-
Kris Dayanti Hanya Tawari Sarah Menzel Makan, Aaliyah Massaid Cemberut Dicuekin?
-
4 Potret Kakak-Adik Dillah Daesslow dan Kellen Lemos, Dekat Meski Beda Ibu
-
Bukan Cuma Wajahnya, Etika Anak Raul Lemos saat Bertemu Kris Dayanti Sang Ibu Sambung Curi Fokus
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Dari UMKM ke Standar Global, Ketika Industri Kosmetik Lokal Didorong Naik Kelas
-
Oase Hijau di Jakarta Selatan: Hunian Premium yang Tak Lagi Sekadar Investasi, Tapi Gaya Hidup
-
4 Sepatu Wanita Slip On TOMS untuk Tampilan Kasual dan Trendi, Nyaman Dipakai Kapan Saja
-
Nisfu Syaban 2026 Tanggal Berapa? Ini Jadwal Puasa dan Amalan yang Gen Z Wajib Tahu
-
4 Rekomendasi Sunscreen SPF 35 untuk Anak Sekolah, Ringan tapi Tetap Melindungi
-
6 Hikmah Tradisi Munggahan Sebelum Puasa Ramadan untuk Umat Muslim
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 10 Halaman 95 Revisi 2023: Soal Hikayat Si Miskin
-
5 Cushion High Coverage untuk Menutup Ketidaksempurnaan Kulit Usia 40 Tahun, Bye Noda Hitam
-
Bagaimana Cara Memilih Cushion yang Tidak Menyebabkan Jerawat? Cek 3 Rekomendasi Produknya
-
Kapan Waktu Tepat Munggahan Ramadan 2026? Cek Jadwal Ideal di Sini!