Suara.com - Aktris Prilly Latuconsina ikut merayakan Hari Kebaya Nasional yang diperingati pada Rabu (23/7). Lewat Instagram, ia mengunggah potret dirinya yang menawan dengan kebaya dalam berbagai pose.
Pemain film Budi Pekerti itu tampil cantik dengan Kebaya Nona warna putih dari Manado. Penampilannya semakin anggun dengan sanggul rambut dan bawahan kain.
Pada unggahan yang lain, ia juga melakukan selfie bersama para wanita ajang kontes kecantikan yang sama-sama memakai kebaya.
Lucunya, Prilly menuliskan caption yang jenaka. Ia meminta netizen untuk tidak menggeser slide dan melarang akun penjual obat peninggi badan muncul di kolom komentarnya.
"Ga usah di-slide. Selamat Hari Kebaya Nasional semua. Tolong yang jualan obat peninggi badan gak usah komen. Terima kasih," tulis Prilly, dikutip Kamis (25/7).
Terlihat Prilly yang berada di tengah empat wanita itu jadi tampak begitu mungil. Padahal Prilly sudah memakai heels yang cukup tinggi, tapi tetap saja tinggi badannya cuma sebatas pundak para puteri kecantikan tersebut.
Ditambah lagi Prilly menunjukkan ekspresi yang begitu lucu, bak terpukau dengan perbedaan tinggi badan mereka yang begitu jauh. Sontak saja unggahan tersebut menuai beragam reaksi netizen.
Tak sedikit netizen yang dibuat gemas dengan Prilly. "Itu yang paling tengah puteri cilik Indonesia kan?" komentar salah satu netizen.
"Itu ada anak SMP nyasar," sahut yang lain. "Yaampun gemess amay anak kicik," sahut yang lainnya.
Baca Juga: Kebaya Nasional vs Kebaya Modern: Perpaduan Warisan Budaya dan Sentuhan Masa Kini
Berita Terkait
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
5 Rekomendasi Concealer Under 100 Ribu, Ampuh Tutupi Lingkar Mata Hitam
-
Kapan Waktu Terbaik Jual Emas? Jangan Sampai Rugi, Perhatikan Momen Ini
-
3 Shio Paling Hoki di Bulan Februari 2026, Catat Tanggal Keberuntunganmu!
-
5 Perbedaan Tabungan Emas Digital dan Emas Fisik untuk Investasi Modal Rp50 Ribu
-
Urutan Skincare Malam Minimalis untuk Lansia, agar Kulit Tidak Kering
-
5 Perbedaan Logam Mulia Antam vs UBS, Mana yang Lebih Untung Buat Investasi?
-
Ramalan Keuangan Shio 31 Januari 2026, Ini 6 Shio yang Diprediksi Paling Makmur
-
5 Kulkas Terbaik untuk Rumah yang Tahan Lama di Tahun 2026
-
Mudik Gratis Pemprov Jateng untuk Lebaran 2026 Segera Dibuka, Catat Tanggalnya!
-
Ditinjau Wamenkes, 1.300 Karyawan MPS Bantul Jalani Pemeriksaan Kesehatan Gratis & Skrining TB