Suara.com - Pengantin baru Aaliyah Massaid dan Thariq Halilintar masih menikmati masa bulan madu atau honeymoon di Italia. Di sela honeymoon, Aaliyah curhat wajahnya memerah.
Diketahui, selama bulan madu di Italia Aaliyah Massaid dan Thariq Halilintar menyambangi sejumlah tempat menarik. Mulai dari Roma, Tuscany hingga San Gimignano.
Di San Gimingnano, Aaliyah Massaid menuruti keinginan Thariq Halilintar yang ingin jajan di tempa es krim hits, Gelateria Dondoli. Saat itu, Aaliyah memegang kamera untuk mengabadikan momen sambil menunggu sang suami.
Aaliyah Massaid terlihat menyeruput minuman yang dipegang. Tak berselang lama, putri Reza Artamevia tersebut memperlihatkan bagian wajahnya.
Dia yang dikenal memiliki kulit putih bersinar saat mengaku hidung dan wajahnya sedang memerah.
"Hidung aku lagi merah, mukaku juga," ungkapnya seperti dilihat dari YouTube Thariq Halilintar, Jumat (9/8/2024).
Tapi kondisi wajah Aaliyah itu diakui bukan karena cuaca panas Italia, melainkan gara-gara cuci muka saat berada di Roma.
"Karena kayaknya gak cocok kemarin sama cuci muka yang ada di Roma," ungkapnya.
Selain San Gimignano, Aaliyah Massaid-Thariq Halilintar menyambangi Lake Como di Italia. Setelah itu, pasangan muda itu disebut-sebut akan berkunjung ke Santorini, Yunani kemudian ke Dubai, Abu Dhabi, Uni Emirat Arab (UEA) sebelum pulang ke Indonesia.
Baca Juga: Kamera Fuji Lebih Mahal dari Aaliyah Massaid, Adu Keren Ricoh GR III vs Fujifilm X100V
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Reset Tubuh dan Pikiran , Menata Ulang Gaya Hidup Sehat di Awal Tahun
-
Daftar Barang yang Wajib Ada di Tas Siaga Bencana Anda
-
5 Sunscreen untuk Wanita 35 Tahun ke Atas, Ampuh Hempas Flek Hitam
-
3 Zodiak Ini Bakal Masuk Era Baru yang Penuh Kekuatan Mulai 28 Januari 2026
-
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
-
Puasa Syaban Berapa Hari? Ini Panduannya Berdasarkan Sunnah dan Amalan Rasulullah
-
Puasa Tahun ini Tanggal Berapa? Ini Jadwal Penetapan Bulan Ramadan 2026
-
Lirik dan Link Resmi Download Lagu 'Rukun Sama Teman', Wajib Dinyanyikan saat Upacara
-
5 Rekomendasi Lip Liner untuk Samarkan Bibir Gelap Usia 40 tahun
-
Doa Bulan Syaban, Arab Latin dan Artinya Agar Dapat Ampunan dan Hati Bahagia Saat Ramadan