Suara.com - Komedian Andre Taulany menjadi salah satu nama yang sangat diperhitungkan di dunia entertainment sekarang ini. Tidak hanya karena sosoknya yang benar-benar lucu, namun juga kemampuannya berkolaborasi dengan banyak komedian secara umum. Julukan Andre Taulany kemudian banyak diberikan, karena tingkahnya yang benar-benar menghibur.
Andre diketahui memiliki banyak nama julukan, sebelum julukan Peci Merah yang belakangan diberikan karena perannya di acara LOL Indonesia yang berhasil menyita banyak perhatian publik akibat tingkah dan materi lawakan yang sangat kocak.
Beberapa julukan yang disematkan kepadanya adalah sebagai berikut.
1. Peci Merah
Julukan ini didapatkan setelah ia mengikuti ajang LOL indonesia, yang mempertemukan banyak komedia di satu sketsa yang sama. Komedian dituntut untuk melakukan improvisasi dengan materi yang diberikan secara acak. Andre kemudian menggunakan properti peci berwarna merah, yang kemudian menjadi julukan baru untuknya.
Peci Merah sendiri dinilai oleh peserta lain sebagai kontestan yang berbahaya, karena serangan lawakannya yang tidak terduga dan sering membuat peserta lain kesulitan menahan tawa.
2. Pak Haji
Pak Haji disematkan padanya karena statusnya yang sebenarnya sudah menunaikan ibadah haji. Julukan ini menjadi salah satu yang paling lama melekat padanya, meski dia sendiri tidak pernah menyampaikan atau membranding dirinya sebagai seorang Pak Haji.
Julukan Andre Taulany ini juga muncul karena sikapnya yang dikenal baik hati, suka berbagi, dan dapat mengambil sikap bijak pada kondisi yang dihadapinya.
Baca Juga: Akhlak Dipertanyakan, Seberapa Tajir El Rumi Dibanding Andre Taulany?
3. Pak RT
Untuk julukan Pak RT muncul ketika ia memerankan tokoh tersebut di acara BTS bersama Ayu Ting Ting dan beberapa pelawak lainnya.
Pada sitkom ini, Andre berperan sebagai Pak RT yang selalu memiliki pandangan nyeleneh atau menyimpang, tidak seperti ketua lingkungan pada umumnya.
Kemunculan Pak RT selalu dinantikan banyak orang karena membawa materi-materi lawakan yang lucu dan tidak terduga.
4. Pak Komandan
Pak Komandan atau Kondre atau Komandan Andre diberikan untuk perannya dalam sitkom Lapor Pak! yang masih ditayangkan hingga saat ini.
Berita Terkait
-
Akhlak Dipertanyakan, Seberapa Tajir El Rumi Dibanding Andre Taulany?
-
Komedian Ini Bongkar Sifat Asli Mertua Andre Taulany: Mamanya Erin Itu....
-
El Rumi Lulusan Mana? Akhlaknya saat Guyon Bareng Andre Taulany Disorot
-
Mengintip Isi Rumah Elit Andre Taulany, Rumor Harta Gono Gini dalam Gugatan Cerai dengan Erin
Terpopuler
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- Gary Neville Akui Salah: Taktik Ruben Amorim di Manchester United Kini Berbuah Manis
- 7 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Alpha Arbutin untuk Hilangkan Flek Hitam di Usia 40 Tahun
- 7 Pilihan Parfum HMNS Terbaik yang Wanginya Meninggalkan Jejak dan Awet
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Tebar Surat Utang RI ke Investor China, Kantongi Pinjaman Rp14 Triliun
-
Dari AMSI Awards 2025: Suara.com Raih Kategori Inovasi Strategi Pertumbuhan Media Sosial
-
3 Rekomendasi HP Xiaomi 1 Jutaan Chipset Gahar dan RAM Besar, Lancar untuk Multitasking Harian
-
Tukin Anak Buah Bahlil Naik 100 Persen, Menkeu Purbaya: Saya Nggak Tahu!
-
Menkeu Purbaya Mau Tangkap Pelaku Bisnis Thrifting
Terkini
-
Ashanty Pakai LED Face Mask di Rutinitas Skincare Pagi, Apa Manfaatnya?
-
Fakta-fakta Pakaian Bekas Impor: Dari Mana Asal Negara Baju Thrifting?
-
7 Rekomendasi Day Cream dengan SPF: Melembapkan dan Lindungi Kulit dari Munculnya Flek Hitam
-
4 Shio Paling Beruntung Besok 29 Oktober 2025, Siapa Saja yang Hoki?
-
Urutan Skincare Scarlett untuk Atasi Flek Hitam dari Pagi hingga Malam
-
Cuaca Ekstrem Mengancam Kulit? Ini 4 Rahasia Perawatan Wajah
-
Pabrik Aqua Disidak KDM: Dituduh Penyebab Banjir, Padahal Dulu Dapat Penghargaan Ridwan Kami
-
Catatan Rekor Jadi Bahasa Diplomasi Baru: Inilah Inisiatif yang Mengubah Wajah Asia di Mata Dunia
-
Voice of Soul Gelar Konser Spesial 20 Tahun Berkarya: A Journey of Sound, A Story of Soul
-
Siapa Pemilik Whoosh? Ini Profil Owner Kereta Cepat Indonesia yang Disorot KPK