Suara.com - Aksi Silfester Matutina yang bersitegang dengan akademisi Rocky Gerung di program "Rakyat Bersuara" di kanal YouTube Official iNews tak henti menuai sorotan. Silfester dan Rocky bahkan hampir terlibat baku hantam dalam program tersebut.
Hal ini sontak membuat sosok Silfester ramai diulik, tak terkecuali tentang latar belakang pendidikannya. Sebab menurut akun X @/BajerDhuafa, Silfester ternyata memiliki riwayat pendidikan yang cukup mencurigakan.
Merujuk pada PD Dikti, Silfester ternyata mendapatkan gelar Sarjana Hukum setelah menuntaskan pendidikan S1 Ilmu Hukum di Universitas Wiraswasta Indonesia. Disebutkan bahwa Silfester masuk kuliah per tahun 2016.
Pasca ditelusuri lebih jauh, kampus yang dmaksud ternyata berlokasi di sebuah ruko berlantai 3. "Pantes pas ditanya rocki belajar dikampus mana d profesornya siapa. Silverster malah marah, ternyata belajar di ruko," sentilnya, dikutip pada Kamis (5/9/2024).
"Gua scroll ni IG universitas wirawata Indonesia makin gua ngekek, ternyata si silverster ini kuliah di kampus yang izin diktinyapun sudah dicabut sama pemerintah," sambungnya.
Ya, kampus tempat Silfester pernah menimba ilmu ternyata sudah dicabut izinnya sejak tahun 2022. Dalam keterangan yang diunggah pemilik akun, disebutkan bahwa Universitas Wiraswasta Indonesia (UWI) mendapatkan izin penyelenggaraan program pendidikan tinggi pada tahun 1982.
Tak hanya itu, warganet dengan akun X @/gngmulyana juga membongkar beberapa jejak digital Silfester lain. Termasuk tentang Silfester yang mengaku pernah berkuliah dan bekerja di berbagai tempat prestisius.
Misalnya pada tahun 2003, Silfester mengaku berhenti bekerja di Garuda Indonesia. Kemudian Silfester mengaku mulai berkuliah pascasarjana di bidang penerbangan di Harvard University pada tahun 2011.
Di tahun yang sama, Silfester mengaku sudah berhenti bekerja di Aviastar. Lalu pada tahun 2012, Silfester juga mengaku sudah lulus kuliah pascasarjana di Universitas Indonesia.
Baca Juga: Detik-detik Rocky Gerung Diduga Sebut Gibran Akui Rutin Terima Duit dari Menteri: You Koruptor Tuh!
Berita Terkait
-
Detik-detik Rocky Gerung Diduga Sebut Gibran Akui Rutin Terima Duit dari Menteri: You Koruptor Tuh!
-
Ogah Jawab Lulusan Mana saat Ditanya Rocky Gerung, Kampus Silfester Matutina Tak Punya Izin Dikti
-
Kocak! Rocky Gerung Ketawa Lihat Silfester Malah Gelut dengan Chico Hakim: Menang Banyak Dia
-
Rocky Gerung Sebut Gibran Terima Duit dari Menteri-Menteri, Sammy Notaslimboy Colek KPK: Selidiki Tuh
-
Profil Chico Hakim, Sosok yang Bersitegang dengan Silfester Matutina Saat Jeda Iklan
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 10 Lipstik Paling Laris di Shopee Indonesia, Brand Lokal Mendominasi
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Nisfu Syaban Baca Yasin 3 Kali Setelah Maghrib untuk Apa? Ini Penjelasannya
-
5 Rekomendasi Sunscreen untuk Kulit Berminyak Paling Murah di Indomaret
-
Apa Warna Lipstik untuk Bibir Tipis? Ini 5 Rekomendasi Produknya
-
5 Sunscreen Wardah untuk Cegah Kerutan dan Flek Hitam di Usia 55 Tahun ke Atas
-
7 Rekomendasi Lipstik untuk Bibir Gelap agar Terlihat Muda dan Fresh
-
5 Rekomendasi Sunscreen yang Cocok untuk Kulit Kering dan Kusam
-
5 Serum Wardah Paling Laris untuk Hempas Flek Hitam dan Kerutan di Usia 50-an
-
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
-
Tak Sekadar Juara, Ini Cerita Inspiratif di Balik Kompetisi Robotik Siswa Indonesia
-
3 Cushion Pixy untuk Tutupi Garis Halus pada Lansia Usia 50 Tahun ke Atas