Kontroversi akun Kaskus Fufufafa yang menyeret nama wakil presiden terpilih, Gibran Rakabuming Raka kini memasuki babak baru. Ini karena akun Fufafa selama kerap menyerang Prabowo Subianto dengan kalimat kasar. Akun itu diduga kuat milik Gibran Rakabuming Raka.
Namun ketika dikonfirmasi, Gibran hanya bisa berkelit. Hal ini membuat publik semakin curiga, sehingga mencoba mengumpulkan berbagai bukti baru. Salah satu caranya adalah mencoba transfer uang melalui GoPay ke nomor HP akun Fufufafa.
Hasilnya, nama nomor HP akun Fufufafa di GoPay tertulis Gibran Rakabuming. Sontak, temuan ini membuat warganet terkejut dan membagikan kabar tersebut di media sosial. Karena semakin viral, kini akun GoPay yang sebelumnya bernama Gibran Rakabuming mendadak berubah menjadi Slamet.
Fakta ini diketahui ketika akun X @/Piyusaja2 mengunggah postingan bukti transfer ke akun GoPay yang semula bernama Gibran Rakabuming, tetapi sekarang berubah menjadi Slamet.
"Si Fufufafa langsung ganti nama di akun Go-Jeknya jadi Slamet (emoji tertawa). Padahal sebelumnya Gibran Rakabuming Raka," bunyi postingan tersebut.
Unggahan tersebut mendapat banyak komentar nyinyir dari warganet. Tak sedikit yang justru menggunjing Gibran dengan sebutan baru, yakni Slamet.
Bahkan, akun tersebut juga mengunggah bukti transfer dari aplikasi m-BCA ke GoPay yang nama terdaftarnya masih menggunakan Gibran Rakabuming.
"Kalau transfer GoPay ke GoPay sekarang yang keluar namanya Slamet. Kalau transfernya dari virtual account bank, baru keluar nama Mas Gibran. Sudah nggak usah ditransfer lagi. Orangnya sudah Slamet," keterangan pada postingan.
Kontributor : Damayanti Kahyangan
Berita Terkait
-
Akun Fufufafa Terus Dikuliti, Kini Beredar Nomor HP Gibran saat Pilwalkot Solo: Nama Diganti Slamet Ternyata Percuma!
-
Temukan Kemiripan, Netizen Sebut Fufufafa dan Gibran Sama-sama Suka Senggol Anak Prabowo-SBY
-
Bak Gajah dan Semut, Beda Prestasi Prabowo dan Gibran di Usia yang Sama
-
Bukti Gibran Rakabuming Pemilik Fufufafa Tercatat di Pemerintah, Prabowo Didesak Tunjukkan Taji
-
Bukti Baru Nomor HP Akun Fufufafa Milik Gibran: Terpampang Nyata di Dokumen Resmi Ini
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
Terkini
-
Hubungan Kepemilikan Kucing dengan Kesehatan Mental, Benarkah Bisa Picu Gangguan Skizofrenia?
-
6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
-
Ramalan Zodiak 17 November 2025: Peluang, Cinta, Keberuntungan dan Keuangan Hari Ini
-
10 Rekomendasi Skincare Wardah untuk Atasi Flek Hitam Usia 40 Tahun ke Atas
-
Adu Pendidikan Gusti Purbaya vs KGPH Mangkubumi yang Berebut Tahta Raja Solo
-
Sunscreen Scora Cocok untuk Tipe Kulit Apa? Ini Kandungan dan Harganya
-
7 Sepatu Lokal Cocok Buat Karyawan WFA di Cafe Rp 100 Ribuan
-
5 Lip Crayon yang Praktis dan Nyaman Dipakai di Bibir, Mulai Rp17 Ribuan
-
7 Parfum Wangi Tahan Lebih dari 10 Jam untuk Anak Sekolah
-
Suara Nusantara Gaungkan Kembali Cerita Rakyat Indonesia untuk Menginspirasi Masa Depan Anak Bangsa