Suara.com - Tampaknya Alyssa Daguise akan menjadi menantu pertama bagi Maia Estianty, pasalnya belum lama ini Al Ghazali resmi melamar sang kekasih di Lake Como, Italia.
Meski begitu, Maia ternyata memberikan perlakuan yang tak kalah spesial terhadap pacar Dul Jaelani, Tissa Biani, sekalipun belum resmi dilamar.
Hal ini disampaikan Dul saat mengobrol dengan Boris Bokir di akun TikTok @/bincangbincangnew. Awalnya Dul membongkar gaya berpacarannya dengan Tissa yang selalu dipantau oleh Maia.
"Kita selalu saling ngingetin. Misalnya pacaran kita tuh udah ada yang beberapa nggak sesuai moral, selalu saling ngingetin," tutur Dul, seperti dikutip pada Rabu (25/9/2024).
"Misalkan udah malem nih, ada Tissa, ada Bunda, ada aku. Tissa selalu ngingetin, 'Sayang, aku cewek loh, nggak boleh main ke rumah cowok malem-malem'. (Dul menjawab) 'Oh iya ya', terus pulang," imbuhnya.
Setelah itulah terungkap perlakuan khusus Maia kepada Tissa. Tanpa bermaksud membandingkan dengan calon kakak iparnya yang lain seperti Alyssa dan Syifa Hadju, menurut Dul, Tissa adalah satu-satunya pacar Al El Dul yang selalu dicium kepalanya oleh Maia.
"Bunda responsnya apa ketika Tissa bilang gitu?" tanya Boris.
"Bunda bilang, 'Tissa itu anak manis, anak kesayangan'," jawab Dul. "Nah Tissa itu satu-satunya pacar Al El Dul yang dicium keningnya."
"Aku nggak ada niat membandingkan, (tapi) aku belum pernah lihat dengan mata kepalaku Bunda mencium kening pacar kakak-kakak. Cuma Tissa selalu sampai sekarang dicium," lanjutnya.
Baca Juga: Beda dari yang Lain, Syifa Hadju Merasa Paling Aman dan Nyaman Saat Pacaran dengan El Rumi
Pengakuan Dul ini ternyata menjadi buah bibir di kalangan warganet. Beberapa malah mengaitkan dengan umur hubungan Dul dan Tissa yang sudah berjalan cukup lama.
"Kan tissa udah lama jadi pacar, kalo el kan baru, al juga baru ganti," komentar warganet. "Aku juga liat di video waktu itu, cuma Tissa yang dcium keningnya," tulis warganet.
"Tissa kehilangan ayahnya, jadi bunmay dan ahmad dani memberihkan perhatian lebih ke tissa," kata warganet. "Karena tisa kalo pun ga ada dul, dia selalu ngunjungin bunda maia di rumah.. gak harus ada dul nya baru mao main ke rumah," timpal yang lainnya.
Berita Terkait
-
Beda dari yang Lain, Syifa Hadju Merasa Paling Aman dan Nyaman Saat Pacaran dengan El Rumi
-
Sempat Putus Nyambung, Ini Perjalanan Cinta Al Ghazali dan Alyssa Daguise
-
Syifa Hadju Menang Best Couple dengan El Rumi di Infotainment Awards 2024: Love You!
-
Maia Estianty Bongkar Tanggal Pernikahan Al Ghazali dan Alyssa Daugise: Sesuai dengan AlQuran
-
Resmi Dilamar Al Ghazali, Alyssa Daguise Janjikan Banyak Cucu ke Maia Estianty
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
- 7 Sunscreen yang Wudhu Friendly: Cocok untuk Muslimah Usia 30-an, Aman Dipakai Seharian
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 23 Oktober 2025: Pemain 110-113, Gems, dan Poin Rank Up Menanti
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
Tiket Kereta Lansia Diskon Berapa Persen? Simak Penjelasan Berikut
-
10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
-
Rekomendasi Parfum HMNS Aroma Segar, Bisa 'Rasakan Langsung' Lewat Outletnya!
-
10 Parfum Scarlett Terlaris di Shopee yang Wanginya Tahan Lama, Varian Apa Aja?
-
5 Zodiak Paling Red Flag, Ternyata Bukan Cuma Gemini
-
Tips Ampuh: Menghapus Noda Cat Rambut dari Dinding dengan Mudah
-
Keajaiban Tersembunyi: Menelusuri Pantai-Pantai Eksotis di Gunungkidul
-
Siapa Sarah Mega dan Apa Kasusnya? Videonya Jika Bebas dari Lapas Ramai Disorot
-
7 Loose Powder yang Ampuh Tutupi Flek Hitam, Mulai Rp 50 Ribuan
-
Sosok Ibu Timothy Anugerah, Besar Hati Maafkan Pembully Anaknya Ternyata Seorang Pengajar