Suara.com - Suara.com – BKN mengumumkan bahwa pendaftaran PPPK 2024 akan segera dibuka. Lantas kapan jadwal pendaftarannya dan apa saja formasi PPPK 2024? Nah untuk mengetahuinya, simak berikut ini penjelasannya.
Diketahui, berdasarkan surat resmi BKN no 6610/B-KS.04.01/SD/K/2024 tentang jadwal resmi seleksi Pengadaan PPPK 2024, tercantum dalam surat tersebut bahwa pendaftaran PPPK dimulai pada besok Selasa, 1 Oktober 2024.
Nah bagi para tenaga non-ASN atau tenaga Honorer yang akan mendaftar, simak berikut ini rincian jadwal seleksinya, cara daftar, dan formasi PPPK 2024 yang dilansir dari berbagai sumber.
Cara Daftar PPPK 2024
Sebelum daftar PPPK, pastikan sudah mengetahui cara pendaftarannya. Adapun untuk cara pendaftarannya yakni sebagai berikut:
- Pertama-tama, buat akun terlebih dulu melalui laman resmi SSCASN di https://sscasn.bkn.go.id/
- Lalu, isi biodata diri
- Kemudian, isi informasi ijazah dan gelar
- Selanjutnya, isi identitas diri sesuai KTP (alamat, nomor ponsel, alamat, tinggi badan, akun sosmed, dan tanda tangan)
- Pilih jenis seleksi "PPPK"
- Isi instansi dan formasi sesuai pilihan kamu
- Isi informasi detail ijazah sesuai formasi yang dipilh
- Isi riwayat pekerjaan
- Unggah dokumen-dokumen yang dibutuhkan
- Sebelum cetak kartu, baca resume terlebih dulu untuk memastikan data sudah benar
Syarat Daftar PPPK 2024
Untuk mengikuti seleksi PPPK, ada beberapa syarat dokumen yang perlu dipersiapkan. Adapun beberapa syarat dokumennya sebagai berikut:
- Kartu Keluarga (KK)
- KTP atau Surat Keterangan dari Dinas
- Surat Kependudukan dan Catatan Sipil
- Ijazah
Baca Juga: Apakah Tidak Lulus CPNS 2024 Bisa Ikut PPPK? Ini Aturan Resminya
- Transkrip Nilai
- Pas foto
- Swafoto/selfie
- Dokumen lain yang sesuai dengan ketentuan instansi yang dipilih
Formasi PPPK 2024
Menteri PANRB Azwar Anas mengumumkan bahwa PPPK 2024 menyediakan sebanyak 1.031.554 formasi untuk tenaga non-ASN atau tenaga honorer di instansi pemerintah. Ini tercantum dalam UU No. 20/2023 tentang ASN.
Pada seleksi PPPK 2024 ini, BKN menyediakan prioritas formasi yang terbagi ke dalam beberapa golongan seperti berikut ini:
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
5 Rekomendasi Sepatu Trail Running Lokal: Aman Dipakai Naik Gunung, Keren buat Nongkrong di Cafe
-
Saham Tidur dan Cerita di Baliknya: Pelajaran Investasi untuk Anak Muda
-
Bordir dan Upaya Daur Ulang Pakaian di Tengah Tren Fesyen Berkelanjutan
-
Kapan Idul Fitri 2026? Cek Jadwal Versi Muhammadiyah, Pemerintah, dan NU
-
Jadi Tren Lebaran 2026, Baju Teal Blue dan Ash Blue Cocok dengan Warna Apa?
-
5 Rekomendasi Baju Lebaran 2026 Couple, Apa Warna Terbaik?
-
Siapa Nama Asli Aura Kasih? Bikin Kepo Tiba-Tiba Ganti Bio Instagram Jadi 'Febria'
-
7 Minyak Kemiri untuk Rambut Kering dan Kusut, Ampuh Hempaskan Ketombe
-
Ramalan Shio Paling Hoki Besok 10 Januari 2026, Cek Keberutunganmu di Akhir Pekan!
-
Sunscreen Apa yang Bagus untuk Atasi Flek Hitam di Usia 50-an? Cek 7 Pilihan Terbaiknya