Suara.com - Rumah tangga Baim Wong dan Paula Verhoeven tengah dikabarkan mengalami keretakan. Keduanya tak lagi sering terlihat bersama baik di media sosial hingga berbagai acara.
Rumah tangga tengah dikabarkan miring, momen Baim Wong mengaku menyayangi Olla Ramlan menuai perhatian. Hal ini disampaikan Baim melalui panggilan video call sat Olla menjadi bintang tamu acara televisi.
"Kamu sayang banget sama Olla Ramlan?" tanya pembawa acara.
Baim mengiyakan dirinya menyayangi Olla Ramlan lantaran mantan istri Aufar Hutapea itu tahu banyak rahasianya.
"Dia tahu semua cerita saya," ungkap Baim Wong dalam cuplikan video yang diunggah akun TikTok @breaking_newsindonesia.
"Bagian yang kalian tidak tahu, ulik aja dia (Olla) sampai mampus," imbuhnya.
Olla kemudian ditanya soal Paula yang disebut pergi umrah tanpa izin Baim. Olla menyebut ia tak tahu menahu perkara tersebut.
"Aku enggak tahu itu (Paula umrah)," kata Olla.
"Iya dia enggak tahu yang itu," tambah Baim Wong.
Baca Juga: Paula Verhoeven Umrah Tanpa Sepengetahuan Baim Wong, Padahal Ada 5 Ibadah yang Perlu Izin Suami
Baim menyebut Olla Ramlan merupakan teman lama yang mengerti banyak tentang dirinya. Hal ini membuatnya selalu terbuka dengan perempuan 44 tahun tersebut.
"Pokoknya dia (Olla) itu teman lama, teman dulu kalau misalkan kita masih bandel bareng-bareng makanya kalau udah cerita sama dia. Makanya udah terbuka aja sama dia gitu," ujar Baim.
Saat ditanya tentang Paula, Baim hanya mendokan istrinya selalu bahagia.
"Supaya dia (Paula) itu bahagia dapat apa pokoknya bahagia aja," tandasnya.
Video tersebut sontak mengundang berbagai respons dari warganet. Tak sedikit warganet yang malah mengasihani Paula atas tingkah Baim Wong.
"Kasihan banget Paula," komentar warganet.
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
6 Shio Mendapatkan Keberuntungan Finansial 27 Januari 2026, Kamu Termasuk?
-
Momen Langka: Tiga Pemimpin Sakya Dunia Pimpin Doa Bersama untuk Perdamaian Indonesia
-
Nikita Willy dan Indra Priawan Bagikan Tips Berpakaian Cerdas untuk Keseharian dan Traveling
-
Rangkaian Skincare Skintific untuk Hempas Flek Hitam dan Kerutan Usia 50 Tahun
-
Tiket Kereta Lebaran 2026 Kapan Dibuka? Cek Jadwal Pemesanan dan Tanggal Keberangkatan
-
Terpopuler: Shio yang Beruntung di Pekan Terakhir Januari, Harga Tiket Kereta Lebaran 2026
-
Bukan Sekadar Koleksi: Collectible Card Bisa Jadi Media Belajar dan Bermain
-
Berapa Harga Lipstik Dior? Simak 13 Varian dan Harganya
-
Transisi dari Kerja 9-5 ke Remote Work: Konsultasi Karir untuk Office Workers
-
Siapa Paling Hoki? Ini Daftar 5 Shio Beruntung dan Makmur di 27 Januari 2026