Suara.com - Nikita Mirzani belakangan mengkritik habis selebgram Rachel Vennya. Hal ini terkait dengan Rachel yang mengungkap dugaan perselingkuhan Azizah Salsha dan mantan kekasihnya, Salim Nauderer.
Kala itu, Salim masih menjadi kekasih Rachel saat berselingkuh dengan Azizah Salsha yang juga istri pesepakbola Pratama Arhan.
Pada berbagai kesempatan, Nikita Mirzani membela habis-habisan Azizah Salsha yang juga teman dari asistennya, Mail Syahputra. Nikita bahkan mengejek status Rachel Vennya yang sudah pernah gagal menikah dan memiliki dua orang anak.
Terbaru Nikita Mirzani juga menyebut Rachel Vennya mengejar pria yang sudah tak suka padanya. Celetukan tersebut diungkap Nikita saat seorang warganet mengomentari fotonya bersama kedua putranya.
Pada unggahan terbarunya, Nikita memamerkan momen berlibur dengan kedua putranya.
“Urus anak dulu yang benar baru urus urusan Rachel,” komentar warganet.
Komentar netizen sontak dibalas langsung oleh Nikita Mirzani.
“Rachel juga sama suruh urus anaknya dulu daripada ngurusin laki yang udah enggak mau sama dia,” balas Nikita Mirzani.
Diketahui belakangan Nikita Mirzani memang vokal membela Azizah Salsha. Ia juga sempat mengejek masalah mental yang dialami Rachel hingga menudingnya suka mabuk.
Baca Juga: 5 Kontroversi Azizah Salsha, Isu Perselingkuhan Hingga Perseteruan dengan Rachel Vennya
“Zizah mah masih kecil umurnya masih panjang, dia dulu belum pernah berumah tangga dia enggak ada ruginya, yang rigi Rchel dia bukan perawan lagi sudah punya anak anakknya dua, tapi kelakuannya begitu minum minuman alkohol," ujar Nikita Mirzani seperti dikutip dari akun Instagram @pembasmi.kehaluan.reall.
Berita Terkait
-
Nikita Mirzani Sebut Rachel Vennya Idap Penyakit Bipolar, Apa Ciri-Cirinya?
-
Riwayat Karier Pratama Arhan, Terancam Hancur Gegara Isu Azizah Salsha Selingkuh?
-
Salim Nauderer Ancam Ambil Jalur Hukum, Netizen Sebut Pratama Arhan Pantas Dipolisikan: Dia Duluan
-
Ditanya Soal Baim Wong, Nikita Mirzani Anggap Cerai Hal Biasa: Gak Cocok
-
Adu 'Panas' Skandal Rachel Vennya vs Azizah Salsha: Sama-sama Selingkuh?
Terpopuler
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- Biodata dan Pendidikan Gus Elham Yahya yang Viral Cium Anak Kecil
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Mengapa Fun Run Kini Jadi Senjata Ampuh Tanamkan Empati pada Generasi Muda?
-
7 Tips agar Cepat Tidur di Malam Hari, Terbukti Efektif
-
Ini 4 Zodiak Paling Beruntung Besok 16 November 2025, Berkah Datang Bertubi-tubi
-
Souvenir Nikahan Boiyen Diungkap Tamu, Isinya Cuma Satu dan Cantik Banget
-
Rahasia Kulit Kenyal dan Bercahaya: Perawatan Sehari-hari yang Harus Dicoba
-
Cek Ramalan Shio 16 November 2025, Siapa yang Paling Beruntung Besok?
-
Pekerjaan Prestisius Rully Anggi Akbar, Suami Boiyen Beri Maskawin Bernominal Cantik
-
Contoh Soal TKA Bahasa Indonesia SMA, Lengkap dengan Jawaban
-
Kulit Kering di Usia 50-an? Coba 5 Bedak dengan Formula Melembapkan Ini
-
7 Rekomendasi Lulur di Indomaret untuk Angkat Daki dan Mencerahkan, Murah Meriah Dekat dari Rumah