Suara.com - Bukan seblak atau bakso aci, Aaliyah Massaid sering menuai decak kagum ketika diendorse brand mewah internasional dengan penampilannya yang elegan. Baru-baru ini, istri Thariq Halilintar tersebut memamerkan foto terbaru di Instagramnya.
Kali ini, Aaliyah Massaid terlihat menjadi model dari brand asal Italia, Bottega Venetta. Lantas seperti apa potretnya yang memukau hingga menuai pujian dari netizen? Berikut yang Suara.com rangkum.
Dalam lima potret yang dibagikan, Aaliyah Massaid tampil cantik mengenakan atasa abu-abu berlengan panjang dengan model cut out yang unik.
Wanita 21 tahun tersebut kemudian memadukannya dengan rok denim abu-abu dengan aksen saku di bagian kiri kanannya yang manis.
Saat itu, Aaliyah Massaid juga menenteng tas simpel dari Bottega Venetta dengan jenis black leather chain dengan tali rantai silver besar yang unik.
Sementara itu, putri Reza Artamevia tersebut juga menggerai rambut panjang cokelatnya dengan gaya wave longgar di bagian bawah. Penampilannya makin sempurna dengan makeup lembut bernuansa peach.
Tak heran jika Aaliyah Massaid mendapatkan sederet komentar yang memuji dirinya dalam pemotretan spesial kali ini.
"Aal kalau dapet endors gk kaleng" loh, bukan seblak or baso aci," kata @lin***.
"Ayangggg akoooo kek apotek tutup gk ada obatt!! MASYA ALLAH," ucap @aal***.
Baca Juga: 5 Potret Harmonis Indra Priawan dan Nikita Willy, Definisi Suami Bangga Penuhi Kebutuhan Istri
"Masyallah cantik banget ka aal style ka aal keren banget," tambah @yno***.
"Stylenya tidak pernah gagal," ungkap @sar***.
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
Terkini
-
Belanja Sambil Selamatkan Bumi: Daur Ulang Plastik Jadi Gaya Hidup di Bali
-
3 Skincare PinkRoulette untuk Cerahkan Wajah, Salah Satunya Andalan Lula Lahfah
-
2 Pilihan Lipstik Purbasari yang Tahan Lama, Cocok untuk Sehari-hari
-
3 Menit Paham Tata Cara Hadorot Ziarah Kubur, Bekal Penting Nyekar Ramadan 1447 H
-
Doa Malam Nisfu Syaban Lengkap untuk Ubah Takdir Buruk Jadi Baik
-
7 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Samarkan Flek Hitam dan Kerutan
-
Baju Lebaran Hanbok ala Korea Jadi Tren 2026? Simak Panduan Model dan Warnanya
-
Promo Alfamart Akhir Bulan Januari 2026: Obat Maag Beli 1 Gratis 1, Buruan Cek!
-
4 Bantal Terbaik Empuk Mirip di Hotel untuk Lansia, Anti Sakit Leher Mulai Rp100 Ribuan
-
Libur Awal Puasa 2026 Tanggal Berapa? Ini Perkiraannya