Suara.com - Aktris Irish Bella akhirnya mengumumkan menikah lagi usai bercerai dengan Ammar Zoni. Irish menikah dengan pria bernama Haldy Sabri pada Sabtu (19/8/2024) pagi ini.
Pengumuman pernikahan tersebut juga telah diunggah Irish melalui media sosialnya. Ia mengunggah foto dirinya melangsungkan akad nikah tanpa menyebutkan identitas sang suami.
"Dengan penuh rasa syukur kepada Allah Azza Wa Jalla, hari ini akar ingin berbagi kebahagiaan yang telah lama aku simpan dalam hati. Allah Azza Wa Jalla, dengan segala rahmat dan kasih sayang-Nya, telah mengirimkan seorang imam yang insya Allah akan menuntun langkahku dan anak-anakku menuju ridho dan kebahagiaan-Nya," tulis Irish Bella, di Instagram @irishbella, Sabtu (19/10/2024).
“Keputusan ini diambil dengan hati yang tenang, penuh doa, serta keyakinan akan petunjuk dari Allah Azza Wa Jalla," ungkap Irish Bella.
Irish Bella dalam unggahnya sama sekali tak menampakan sosok suaminya di media sosial. Ia hanya mengumumkan telah menetapkan hati pada pria yang bakal jadi imamnya itu.
Kendati demikian potret bahagia Irish Bella yang menggandeng suaminya di momen pernikahan tersebar di media sosial. Salah satunya dalam unggahan akun X @teguhimammaulana.
Pada unggahan tersebut tampak Irish Bella menggandeng suaminya. Keduanya mengenakan pakaian pengantin warna putih berpadu dengan hijau.
Diketahui Haldy Sabri sendiri merupakan seorang pengusaha. Ia juga disebut sebagai duda anak dua.
Kendati demikian tak diketahui lebih detail usaha yang dinaungi Haldy Sabri.
Baca Juga: Tanah Warisan Jadi Kompleks Perumahan Padahal Belum Dijual, Angelica Simperler Rugi Rp1,3 Triliun
Berita Terkait
-
Sosok Haldy Sabri, Suami Irish Bella yang Baru Saja Membangun Masjid untuk Almarhumah Istri
-
Irish Bella Nikah Lagi, Lokasi Akad Nikah Dijaga Ketat
-
Siapa Suami Baru Irish Bella? Pengusaha Teman Teuku Wisnu hingga Sule
-
Jadi Istri Haldy Sabri, Irish Bella Berharap Pernikahannya Tak Dihakimi
-
5 Potret Cantik Irish Bella yang Menikah Lagi, Sosok Suaminya Bikin Penasaran
Terpopuler
- Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- 7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
- 7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
Pilihan
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
-
4 HP Murah Layar AMOLED RAM 8 GB Terbaik, Visual Mewah Lancar Multitasking
-
7 HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025, Daily Driver Andalan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
Terkini
-
7 Rekomendasi Sleeping Mask untuk Mencerahkan Wajah Kusam, Bangun Tidur Langsung Glowing!
-
Sleeping Mask dan Moisturizer Sering Bikin Bingung, Ketahui 5 Perbedaannya
-
5 Shio yang Diprediksi Sukses dan Kaya Tahun 2026, Kamu Termasuk?
-
Promo Indomaret Senin Ceria 4 Januari 2026, Buy 1 Get 2
-
6 Sepatu Daily Trainer Terbaik, Rahasia Lari Nyaman Budget Terbatas hingga Kelas Atas
-
5 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Wajah Cerah Sepanjang Tahun 2026
-
6 Rekomendasi Skincare GEUT Milik Dokter Tompi dan Harga Terbaru 2026
-
7 Rekomendasi Sepatu Slip On Pria di Sports Station dan Foot Locker, Ada Converse
-
6 Shio Paling Beruntung 5 Januari 2026 yang Bakal Banjir Rezeki Jangka Panjang
-
Sering Jadi Pemicu Keributan: Ini Alasan Istri Mudah Stres saat Melihat Suami Bersantai di Rumah