Suara.com - Anggota keluarga Irish Bella otomatis bertambah seiring pernikahannya dengan pengusaha kaya, Haldy Sabri. Kini Irish Bella memiliki dua anak tiri yang berasal dari pernikahan Haldy Sabri dengan mendiang Dwi Astuti.
Anak tiri Irish Bella bernama Syifa dan Hasya. Setelah ditelusuri, keduanya memiliki latar belakangan pendidikan yang cukup mentereng. Hasya sekarang diketahui tengah berkuliah di Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro.
Informasi terkait fakultas dan kampus Hasya terungkap melalui unggahan di akun TikTok pribadinya, h.assya. Di mana ia sempat memamerkan beberapa foto saat kuliah pada 31 Agustus 2024 kemarin.
Hasya memperlihatkan beragam foto yang diabadikan ketika menjalani kuliah kedokteran di kampus top tersebut. Tak lupa ia menyelipkan foto OOTD (Outfit of the Day) saat berkuliah. Seperti apa ya?
Foto OOTD tersebut memperlihatkan gaya cantik Hasya dalam balutan rok dan kemeja lengan panjang yang matching ketika berangkat kuliah. Ia melengkapi gayanya dengan tas model tote bag yang warnanya senada rok.
Tas yang dipakai Hasya nampak berukuran cukup besar sehingga cukup untuk membawa berbagai perlengkapan kuliah. Warnanya juga sangat cantik, jadi penampilannya terlihat kian menawan.
Sebagai anak pengusaha tajir, Hasya tentu saja tidak sembarangan dalam memilih tas. Gadis cantik itu memilih tas keluaran MCM, sebuah rumah mode asal Munich, Jerman sejak tahun 1976.
Seri tas yang dipakai Hasya diperkirakan adalah Reversible Liz Shopper in Visetos warna blossom pink. Tas model ini masih dijual di laman resmi MCM Jepang, jp.mcmworldwide.com, seharga 75.900 Yen atau sekitar Rp7,7 juta.
Menelusuri akun TikTok miliknya, ini bukan satu-satunya tas bermerek yang dipakai Hasya. Ia terpantau pernah memakai Christian Dior Saddle Bag Grey Oblique Cotton seharga Rp41,3 juta.
Baca Juga: Kurang Kreatif, Ini Panggilan Sayang Irish Bella ke Suami Baru
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- 7 Rekomendasi Lipstik Mengandung SPF untuk Menutupi Bibir Hitam, Cocok Dipakai Sehari-hari
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- 7 Lipstik Halal dan Wudhu Friendly yang Aman Dipakai Sehari-hari, Harga Mulai Rp20 Ribuan
Pilihan
-
Jeje Koar-koar dan Bicara Omong Kosong, Eliano Reijnders Akhirnya Buka Suara
-
Saham TOBA Milik Opung Luhut Kebakaran, Aksi Jual Investor Marak
-
Isuzu Kenalkan Mesin yang Bisa Telan Beragam Bahan Bakar Terbarukan di JMS 2025
-
Pabrik Sepatu Merek Nike di Tangerang PHK 2.804 Karyawan
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah mulai Rp 1 Jutaan, Cocok untuk Ojol!
Terkini
-
5 Rekomendasi Sepatu Badminton Pria Murah Meriah, Dijamin Anti Cidera
-
5 Ide Kado Hari Guru TK yang Bikin Hati Meleleh, Lebih dari Sekedar Barang!
-
5 Sepatu Lari New Balance Terlaris di Shopee yang Wajib Dibeli: Model Stylish, Performa Oke
-
5 Rekomendasi Parfum Lokal Non Alkohol: Wangi Awet, Salat Tetap Sah
-
TES KEPRIBADIAN: Kamu Alfa, Beta, Omega, atau Sigma?
-
5 Rekomendasi Lipstik Velvet di Bawah Rp50 Ribu: Nyaman dan Mampu Menutupi Bibir Hitam
-
Perpaduan Gaya: Filosofi Jepang dan Spirit Bandung dalam Budaya Sneakers
-
Biodata dan Agama Fina Phillipe, Atlet BJJ Wakili Indonesia di Acara Physical Asia
-
5 Rekomendasi Kulkas 2 Pintu Freezer Besar Tanpa Bunga Es
-
Panduan Lengkap Menulis Surat Lamaran Kerja yang Benar dan Menarik HRD