Suara.com - Inul Daratista mengabarkan bahwa baru-baru ini ia terserang penyakit yang disebabkan bakteri langka, Clostridium Difficile. Bakteri ini hidup di usus besar dan dapat berkembang meski tanpa oksigen.
"10 hari bahkan satu bulan kesehatan baru pulih. Kena Clostridium Dificile. Dokter pasti tahu, itu bakteri langka di usus besar tapi yang tidak ada oksigen," kata Inu kata Inul Daratista seperti dikutip di YouTube Intens Investigasi, Rabu (13/11/2024).
Karena berada di usus besar, maka berdasarkan penjelasan dokter bakteri tersebut menyerang bagian pencernannya. Ia mengalami gejala cukup parah mulai dari badan keram hingga kejang-kejang. Ia sampai tak bisa beraktvitas karena dirawat di rumah sakit.
"Jadi yang diserang adalah pencernaan, fesesnya nggak bagus, kram, kejang, menggigil, keringetan. Pokoknya nggak karu-karuan. Badan sakit semua," bebernya.
Kini kondisi istri Adam Suseno ini sudah kembali pulih dan jauh lebih baik, namun beberapa kali dia masih merasakan menggigil dan keringat dingin.
"Kalau menggigil aku masih sekarang, keringetan juga masih kadang-kadang tapi nggak intens," ujar Inul Daratista.
Selain dilarang melakukan aktivitas berat, Inul Daratista mengaku banyak makanan yang harus dihindarinya untuk mempercepat proses pemulihan. Ia diharuskan menghindari beberapa jenis makanan seperti kopi, susu, dan roti.
"Karena ada radang usus besar, aku enggak boleh minum susu atau kopi. Roti, keju, pokoknya banyak yang enggak boleh aku makan deh," jelasnya.
Inul sendiri merasa terkejut bisa mengalami sakit yang cukup parah, padahal sudah selalu berusaha menjaga pola hidup sehat dan rajin berolahraga.
Baca Juga: Dari Perut ke Otak: dr Zaidul Akbar Jelaskan Sering Baper dan Galau Bisa Dipengaruhi Makanan Loh!
Namun, ia tak mendugabakteri langka itu justru menyerangnya sehingga memerlukan perawatan intensif. "Dokter bilang ke aku, karena apes karena bisa kena di UGD, bisa terkena di tempat tertentu, bisa karena makanan," bebernya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
5 Merek Vitamin D3 + K2 1000 IU Terbaik, Solusi Tulang Kuat Modal Rp30 Ribuan
-
7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
-
7 Sepatu Trekking Lokal Mirip The North Face Ori, Kualitas Dunia Harga Merakyat
-
Cari Parfum Lokal yang Halal? Ini 5 Rekomendasi yang Wanginya Enak dan Tahan Lama
-
5 Sepatu Lokal Mirip Onitsuka Tiger Mexico 66 Ori, Harga Murah Mulai Rp100 Ribu
-
Kulit Sawo Matang Cocok Pakai Lipstik Warna Apa? Coba 7 Pilihan Ini, Mulai Rp20 Ribuan
-
6 Shio yang Diprediksi Paling Hoki pada 2 Januari 2026, Rezeki Lancar di Awal Tahun
-
Mulai Rp40 Ribuan, Ini 7 Bedak Ringan dengan SPF Tinggi yang Nyaman Dipakai Harian
-
5 Sepatu Lokal yang Nyaman untuk Flat Foot, Harga Mulai Rp300 Ribuan
-
5 Sepatu Safety Brand Lokal Terbaik, Nyaman & Tahan Benturan Benda Keras Mulai 200 Ribuan