Suara.com - Pemain sepak bola Timnas Indonesia kedapatan tengah main ke rumah Raffi Ahmad di Andara. Suami Azizah Salsha itu terlihat tengah duduk bersama Rafathar Malik Ahmad.
Pratama Arhan diketahui memang dekat dengan keluarga Raffi Ahmad dan Nagita Slavina. Pasalnya, Azizah Salsha juga kerap berkumpul bersama Nagita dan teman-temannya.
Momen Pratama Arhan dan Rafathar itu terlihat dalam video yang dibagikan akun TikTok @/tinaputri11. Saat itu, Arhan tampil simpel hanya memakai jersey Timnas Brazil berwarna kuning dengan celana putih.
Sama dengan Arhan, Rafathar juga memakai jersey klub sepak bola Borussia Dortmund berwarna hitam dengan celana garis-garis hitam putih.
Menantu anggota DPR RI Andre Rosiade ini tampaknya tengah bermain game bersama anak sulung Raffi Ahmad dan Nagita Slavina tersebut.
"Main bola sama pemain bola," ucap pria yang merekam Pratama Arhan dan Rafathar, sebagaimana dikutip pada Kamis (28/11/2024).
Pemain Timnas Indonesia bernomor punggung 12 ini fokus memperhatikan Rafathar yang serius memainkan game di gadget bersama teman-temannya yang lain.
Kehadiran Pratama Arhan di Andara ini tentu berhasil menuai atensi warganet. Menurut netizen, Pratama Arhan diduga tidak memakai cincin di jari manisnya.
"woy ada yang kurang tu di arho ayo coba tebak apa?" tulis salah seorang warganet.
Baca Juga: Sederet Keluarga Raffi Ahmad yang Jadi Pejabat, Jeje Govinda Segera Menyusul
"yaela cincin doang, gue udh nikah sering gapake cincin nikah takut ilang mahal sayy," timpal warganet lain.
"Arhan udah kaya anaknya papa raffi dan mama gigi abangnya rafathar," celetuk warganet.
Selain itu, warganet juga bertanya-tanya apakah Arhan tidak kembali ke Korea Selatan bersama klubnya, Suwon FC.
"arhan udh ga ke korea lg berarti ya," ujar warganet.
"si arhan ga balik ke clubnya suwon fc?" imbuh yang lain.
Berita Terkait
-
Sederet Keluarga Raffi Ahmad yang Jadi Pejabat, Jeje Govinda Segera Menyusul
-
Beda Sikap Nagita Slavina dan Ayu Ting Ting Usai Nyoblos, Ada yang Melengos Hingga Buang Muka
-
Nekat Cium Rambut Nagita Slavina, Baim Wong Kena Tepis Raffi Ahmad: Sembarangan Aja
-
Raffi Ahmad dan Nagita ke TPS Naik Vespa Matic, Harga Bekasnya Setara Mobil LCGC
-
Raffi Ahmad Naik Vespa Langka saat Meriahkan Pilkada 2024, Nama Pemilik Motor Jadi Sorotan
Terpopuler
- Profil 3 Pelatih yang Dirumorkan Disodorkan ke PSSI sebagai Pengganti Kluivert
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 5 Rekomendasi Mobil Sunroof Bekas 100 Jutaan, Elegan dan Paling Nyaman
- Warna Lipstik Apa yang Bagus untuk Usia 40-an? Ini 5 Rekomendasi Terbaik dan Elegan
- 5 Day Cream Mengandung Vitamin C agar Wajah Cerah Bebas Flek Hitam
Pilihan
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
-
Cerita Danantara: Krakatau Steel Banyak Utang dan Tak Pernah Untung
Terkini
-
Warga Jakarta Bisa Naik Layanan Transportasi Umum Gratis, Ini 15 Golongan yang Berhak
-
5 Sunscreen yang Mengandung Niacinamide dan Ceramide untuk Mencerahkan Wajah
-
3 Sepatu Padel New Balance Terbaik yang Nyaman dan Murah, Bikin Gerakan Makin Lincah
-
5 Cushion yang Non Comedogenic Mulai Rp60 Ribuan, Aman untuk Kulit Sensitif
-
Begini Mewahnya Rumah Onad yang Digerebek Polisi, Harganya Bikin Shock
-
Mengintip Museum Papua yang Dikunjungi Anies Baswedan di Jerman, Punya Ratusan Artefak
-
Onad Ditangkap Karena Narkoba, Coki Pardede Sindir Habib Jafar: Sakit Hati Dulu Tak Disupport?
-
5 Rekomendasi Produk Wardah untuk Hilangkan Flek Hitam Membandel, Harga Mulai Rp18 Ribuan!
-
Berapa Jumlah Anak Tangga yang Baik Menurut Feng Shui? Ini Aturannya biar Tetap Hoki
-
Bikin Pabrik Nike Adidas Pindah, Beda Upah Buruh di Jateng Jauh Lebih Rendah Ketimbang Tangerang?