Suara.com - Yuni Shara menyimpan cerita menyentuh sebelum mantap membangun PAUD Cahaya Permata Abadi miliknya. Cerita ini sempat dibagikannya dalam podcastnya bersama Ussy Sulistiawati.
Kakak Kris Dayanti ini mengungkap alasannya membangun PAUD karena curhatan rekannya. Kala itu, sang rekan dipaksa menutup sekolah miliknya karena kondisi bangunan yang dianggap tidak layak.
Yuni yang mendengar kondisi itu merasa tersentuh. Ia langsung berniat untuk memperbaiki bangunan sekolah tersebut. Modalnya dari uang pribadi dan beberapa donatur.
PAUD Cahaya Permata Abadi sempat pindah ke sebuah kontrakan, sebelum akhirnya menempati gedung baru yang megah. Siapa sangka bahwa salah satu donatur sekolah milik Yuni Shara adalah konglomerat sekaligus suami Maia Estianty, Irwan Mussry.
Kolaborasi antara Yuni Shara dan Irwan Mussry berhasil membuat PAUD itu menjadi sekolah inklusif dengan menerima siswa dari berbagai kalangan, terutama kalangan menengah ke bawah.
Salah satu program yang masih dijalankan adalah biaya SPP sebesar Rp3.500. Biaya murah meriah ini diperuntukkan bagi siswa yang berasal dari keluarga pra-sejahtera.
Lalu, berapa sebenarnya kekayaan Yuni Shara dan Irwan Mussry sehingga bisa membangun PAUD dengan SPP yang cuma sebesar Rp3.500 tersebut?
Kekayaan Yuni Shara
Yuni Shara dikenal sebagai penyanyi kondang yang sudah lama berkecimpung di dunia entertainment. Selain berkecimpung di dunia hiburan, mantan kekasih Raffi Ahmad ini ternyata memiliki berbagai lini bisnis.
Yuni diketahui memiliki bisnis kuliner yang diberi nama Yuni's Warung. Ia juga kerap menerima endorsement dari Instagram pribadinya.
Selain itu, Yuni Shara juga memiliki bisnis fashion bernama Kanzi YS. Toko fashion ini memproduksi berbagai baju muslim dan produk kecantikan.
Meski demikian, kekayaan Yuni Shara paling besar diduga bersumber dari bisnis di bidang batu bara dan konstruksi. Ia menjadi salah satu artis yang berinvestasi di dunia konstruksi bangunan dan menjadi komisaris utama.
Terakhir, kekayaannya juga bertambah dari sekolah PAUD yang didirikannya. Walau menawarkan SPP Rp3.500, tetapi sekolah miliknya sekarang sudah sangat populer. Banyak anak orang kaya dan pejabat yang juga bersekolah di sana.
Tentu biaya SPP untuk kalangan atas jauh lebih tinggi ketimbang siswa yang berasal dari keluarga pra-sejahtera.
Kekayaan Irwan Mussry
Berita Terkait
-
6 Fakta PAUD Cahaya Permata Abadi Milik Yuni Shara: SPP Cuma Rp3.500, Donaturnya Bukan Orang Sembarangan
-
Siapa Ibu Irwan Mussry? Namanya Dipakai Jadi Nama Aula di PAUD Yuni Shara
-
Irwan Mussry Jadi Donatur di PAUD Yuni Shara, dari Sewa Tanah Kini Punya Gedung Sendiri
-
Fasilitas Lengkap PAUD Yuni Shara, SPP Cuma Rp3500 tapi Sekelas Sekolah Mahal
-
Respons Yuni Shara saat Anak Pejabat Jadi Siswa Sekolah PAUD Miliknya yang Terkenal Murah
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
5 Mobil Bekas Pintu Geser Ramah Keluarga: Aman, Nyaman untuk Anak dan Lansia
-
5 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta Muat hingga 9 Penumpang, Aman Bawa Barang
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
Terkini
-
Promo Superindo Hari Ini 20 November 2025, Cek Katalog Lengkapnya Disini!
-
Sehari Harus Pakai Sunscreen Berapa Kali? Ini Saran dari Dokter agar Perlindungan Maksimal
-
5 Rekomendasi Jas Hujan Anti Bocor, Awet dan Praktis untuk Hijabers
-
8 Lipstik yang Bikin Wajah Cerah untuk Ibu Rumah Tangga Produktif
-
Jejak Erupsi Gunung Semeru Sejak 1818, Letusan Terbaru Tahan 178 Pendaki di Ranu Kumbolo
-
4 Zodiak Paling Beruntung Hari Ini 20 November 2025, Hoki Maksimal!
-
"Find Joy in the Slow": Filosofi Kopi Titik Koma yang Memikat di Panggung Internasional Bangkok
-
Macam-Macam Arti Warna dalam Mimpi Menurut Ahli, Mana yang Pernah Kamu Alami?
-
CPNS 2026 Kapan Dibuka? Ini Prediksi Jadwal, Alur Seleksi, dan Formasi untuk Lulusan SMA
-
Sejarah dan Makna Hari Anak Sedunia, Diperingati Setiap 20 November