6. Menyalakan Lilin di Jendela (Irlandia)
Orang Irlandia menyalakan lilin di jendela sebagai simbol keterbukaan dan sambutan bagi orang yang membutuhkan, melambangkan cinta kasih tanpa syarat.
Biasanya, orang Irlandia akan memilih lilin berwarna merah supaya memberikan kehangatan dan keamanan.
7. Tradisi Sauna (Finlandia)
Di Finlandia, keluarga pergi ke sauna pada malam Natal sebagai bentuk refleksi dan penyucian diri. Tradisi ini melambangkan penyegaran fisik dan spiritual untuk memulai tahun baru.
Sementara di pagi harinya, mereka akan menyantap hidangan bubur bersama keluarga yang terbuat dari nasi, susu, dan taburan kayu manis.
8. Nativity Scene (Italia)
Tradisi perayaan Natal yang unik berikutnya datang dari Italia. Di sini, orang-orang akan melakukan "Presepe" atau dekorasi adegan kelahiran Yesus yang menghiasi rumah-rumah. Tradisi ini mengingatkan pentingnya inti dari perayaan Natal
9. Pere Noel dan Sepatu (Prancis)
Baca Juga: 5 Rekomendasi Kado Natal Buatan Lokal, Lebih Murah Tapi Tetap Berkualitas
Di Prancis ada perayaan khusus yang biasanya diikuti anak-anak, yaitu menaruh sepatu di dekat perapian dengan harapan akan diisi Pere Noel.
Pere Noel sendiri adalah sosok legendaris di hari Natal yang akan membawakan hadiah. Pere Noel adalah bahasa Prancis dari father Christmas.
10. Makan ayam goreng cepat saji (Jepang)
Bisa dibilang, Jepang punya cara sederhana untuk merayakan natal, yaitu makan ayam goreng cepat saji bersama anggota keluarga.
Demi mendapatkan momen ini, banyak keluarga di Jepang yang sudah memesan ayam jauh-jauh hari atau mengantres sejak pagi.
Kontributor : Hillary Sekar Pawestri
Berita Terkait
-
5 Rekomendasi Kado Natal Buatan Lokal, Lebih Murah Tapi Tetap Berkualitas
-
Jutaan Pemudik Padati Jalan Raya Inggris Hingga Pecahkan Rekor Tahun Ini
-
H-7 Natal 2024, Sejumlah 152.253 kendaraan Tinggalkan Jabodetabek
-
Jadwal Misa Natal 2024 Gereja Katedral Makassar, Tersedia Streaming
-
Kumpulan Ucapan Natal Bahasa Batak, Cocok Untuk Perantau
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Stop Gesekan di Kantor! 5 Langkah Empati untuk Menyatukan Ritme Kerja Antara Milenial dan Gen Z
-
7 Rekomendasi Lotion untuk Menghilangkan Belang, Bisa Kembalikan Warna Kulit Asli
-
Helmy Yahya Pengusaha Apa? Batal Jadi Komisaris Independen Bank BJB
-
Mengenal Tren Divorce Cake, Simbol Transisi dari Duka Jadi Perayaan
-
Cara Cek BSU BPJS Ketenagakerjaan Online Lewat JMO
-
7 Sepatu Lokal Paling Mahal dengan Kualitas Import untuk Pengusaha Muda
-
Blue Origin Sukses Luncurkan Misi Mars, Gendong 2 Wahana Antariksa NASA
-
Biodata dan Agama Rully Anggi Akbar, Suami Boiyen Punya Pekerjaan Mentereng
-
7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
-
5 Sunscreen SPF 50 yang Ringan dan Cepat Meresap, Nyaman Dipakai Seharian