Suara.com - Komika senior Pandji Pragiwaksono mengomentari adab Ketua Umum PSSI, Erick Thohir dalam merekrut pelatih Timnas Indonesia. Pasalnya Erick meminta calon pelatih datang tepat di hari natal, 25 Desember.
"Gue bisa punya opini adalah cara Erick Thohir milih pelatih. Gue nih secara pribadi, gue manggil orang buat interview kerja tanggal 25 itu menandakan gue--gue ganti deh kalau gue diundang wawancara kerja tanggal 25 Desember gue mikirnya ini orang nggak punya value," ujar Pandji seperti dikutip dari kanal YouTube miliknya, Rabu (8/1/2025).
"Masa hari penting buat agama, Natal itu penting, besar nilainya. Bukan cuma hari keagamaan tapi juga hari penting untuk keluarga. Kayak lu diinteriew kerja lebaran, kayaknya orang ini (Erick) nggak tahu batas antara mana personal dan profesional," imbuhnya.
Menurut Pandji, Natal adalah momen besar bagi Umat Kristiani.
"Natal loh di Eropa kalau udah mulai natal ada christmas market semua orang pulang, tiba-tiba diajak kerja. Gue kalau dipanggil langsung bilang oke gue nggak mau kerja sama ini orang. Kalau natal aja dipanggil kerjaan nanti anak gue meninggal mungkin masih disuruh ngelatih timnas," ujar Pandji.
Orang yang tak mengindahkan hari besar agama bagi Pandji adalah sosok yang tak memiliki nilai kekeluargaan.
"Dan gue nggak mau punya menager timnas yang nggak punya nilai kekeluargaan nanti Patick ngelatih pas lebaran bilang nggak ada libur lebaran, dia nanti bilang nggak libur orang gue natal aja interview," tandasnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
5 Sunscreen yang Tidak Perih di Mata saat Terkena Air Wudhu, Aman buat Re-apply
-
5 Kandungan Skincare Wajib untuk Wanita Usia 40 Tahun selain Retinol
-
7 Sepatu Walking Murah untuk Kaki Lebar: Ada Pilihan Dokter Tirta, Harga Terbaik 2026
-
5 Kulkas 2 Pintu yang Awet dan Hemat Listrik, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Asam Urat Kumat Bikin Nyeri Sendi, Coba Resep Ramuan Daun Kumis Kucing Ini
-
5 Face Wash Mengandung Salicylic Acid, Hempaskan Kulit Berjerawat Membandel
-
2 Cara Merebus Daun Bidara untuk Turunkan Kadar Kolesterol Jahat
-
Shampo Kuda untuk Manusia, Benarkah Aman? Diklaim Ampuh Memanjangkan Rambut
-
Air Fryer Vs Microwave Mana yang Lebih Hemat Listrik? Cek 5 Rekomendasi Watt Rendah
-
4 Fakta Buba Tea Bali yang Viral Jual Matcha Infus, Harga Mulai Rp190 Ribu