Suara.com - Kasus ASN Kemendikti Saintek menggelar demo masih menjadi trending di media sosial. Ratusan ASN Dikti diduga berdemo untuk mengkritik Menteri Satryo Soemantri Brodjonegoro.
Dalam demo itu, para ASN Dikti juga membentangkan spanduk yang menyindir dugaan penyalahgunaan kekuasaan Menteri Satryo dan sang istri. Mereka juga menegaskan diri sebagai ASN, bukan pembantu keluarga.
Demo masif para ASN Dikti itu seolah menyiratkan situasi toxic di tempat kerja mereka, tepatnya adalah Kemendikti Saintek. Mengenai itu, ada baiknya untuk memahami ciri-ciri atasan toxic di tempat kerja
Menyadur Choosing Therapy, ada banyak tanda untuk memahami apakah bos toxic, atau tidak. Ciri-ciri ini wajib dimengerti pekerja agar tidak terjerumus dalam lingkungan kerja yang toxic.
1. Tidak bisa menerima saran
Atasan toxic sering kesulitan menerima tanggung jawab pribadi atau mengakui kesalahannya. Akibatnya, atasan cenderung bersikap defensif saat kesalahannya diungkap. Mereka bahkan mungkin menyalahkan orang lain.
2. Gaslighting
Gaslighting adalah salah satu bentuk kekerasan yang paling merusak. Atasan toxic dapat menggunakannya untuk berbohong, meremehkan, atau memutarbalikkan situasi tertentu.
Contohnya, atasan mungkin ngotot memberi tahu Anda tentang tenggat waktu tertentu, padahal Anda yakin mereka tidak pernah memberitahu.
3. Menuntut pujian terus-menerus
Sering kali, perasaan rendah diri memicu atasan berbuat toxic. Tipe atasan ini biasa menginginkan pengakuan atau pujian sesering mungkin. Mereka bahkan mungkin mencari pujian dengan cara yang tampak memalukan bagi orang lain.
4. Berteriak saat marah
Atasan yang toxic sering kali kesulitan mengendalikan emosinya. Para bos seperti ini bisa menjadi tidak terkendali dalam rapat. Alih-alih mengungkapkan kebutuhan dengan tepat, atasan toxic bisa menggunakan taktik intimidasi, seperti berteriak atau mengancam orang lain.
5. Kebohongan yang mencolok
Kejujuran adalah bagian penting dari hubungan yang sehat. Jadi jika Anda memergoki bos berbohong kepada Anda, itu adalah tanda bahaya yang serius.
Berita Terkait
-
Rose BLACKPINK Bantah Pernah Pacaran dengan Jaden Smith, Misteri Pria di MV Toxic Till The End Terpecahkan
-
Membongkar Sesat Pikir Warganet Memandang Kasus Guru Perempuan Perkosa Siswa di Grobogan: Mengapa Korban Bungkam?
-
Toxic Till the End: Mengurai Hubungan Beracun ala Rose Blackpink
-
Ulasan Buku Terjebak Hustle Culture, Fenomena Gila Kerja yang Melanda Gen Z
-
Review Film Toxic Parents: Menyoroti Sisi Gelap Hubungan Orangtua dan Anak
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
5 Sunscreen untuk Wanita 35 Tahun ke Atas, Ampuh Hempas Flek Hitam
-
3 Zodiak Ini Bakal Masuk Era Baru yang Penuh Kekuatan Mulai 28 Januari 2026
-
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
-
Puasa Syaban Berapa Hari? Ini Panduannya Berdasarkan Sunnah dan Amalan Rasulullah
-
Puasa Tahun ini Tanggal Berapa? Ini Jadwal Penetapan Bulan Ramadan 2026
-
Lirik dan Link Resmi Download Lagu 'Rukun Sama Teman', Wajib Dinyanyikan saat Upacara
-
5 Rekomendasi Lip Liner untuk Samarkan Bibir Gelap Usia 40 tahun
-
Doa Bulan Syaban, Arab Latin dan Artinya Agar Dapat Ampunan dan Hati Bahagia Saat Ramadan
-
5 Lipstik Satin untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Ampuh Samarkan Garis Halus
-
5 Moisturizer Gel yang Tidak Cocok Buat Kulit Kering