Suara.com - Peralatan elektronik di rumah tangga tak hanya membutuhkan perawatan, tetapi juga service yang tepat bila memerlukan perbaikan.
Meski banyak toko menawarkan jasa service untuk memperbaiki peralatan elektronik, tapi akan lebih maksimal hasilnya bila Anda memperbaikinya di service center resmi.
Mengapa? Karena di service center resmi, peralatan elektronik rumah tangga akan ditangani oleh para teknisi profesional dan berpengalaman di bidangnya.
Selain itu, di service center resmi, layanannya lengkap dengan suku cadang dijamin asli. Itu pula yang dilakukan oleh Modena yang baru saja membuka Service Center-nya di Kemang, Jakarta Selatan.
Service center yang dinamai Modena Service Center (MSC) ini hadir untuk mempermudah konsumen mendapatkan solusi layanan purna jual untuk produk-produknya.
Melalui service center tersebut, konsumen akan mendapatkan pengalaman solusi lengkap untuk kebutuhan sales, service, dan spare parts dari rangkaian produknya.
“Kami memahami betapa pentingnya layanan purna jual yang cepat dan terpercaya bagi pelanggan. Sekarang tidak perlu lagi khawatir mencari tempat servis yang tepat, karena di sini kami menyediakan layanan lengkap dengan suku cadang asli dan teknisi berpengalaman untuk memastikan setiap produk tetap berfungsi optimal,” kata Customer Care Senior Manager Modena, Rully Sujarko di Jakarta, Selasa (25/2/2025).
Konsumen yang membutuhkan layanan perbaikan, bisa langsung mendatangi MSC yang berlokasi di Kemang, Jakarta Selatan dengan membawa langsung produk ataupun melakukan janji kunjungan dengan teknisinya.
Baca Juga: Panasonic Perkenalkan Pasti Series: Solusi Praktis untuk Kebutuhan Rumah Tangga Modern
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
Terkini
-
Adu Pendidikan Gusti Purbaya vs KGPH Mangkubumi yang Berebut Tahta Raja Solo
-
Sunscreen Scora Cocok untuk Tipe Kulit Apa? Ini Kandungan dan Harganya
-
7 Sepatu Lokal Cocok Buat Karyawan WFA di Cafe Rp 100 Ribuan
-
5 Lip Crayon yang Praktis dan Nyaman Dipakai di Bibir, Mulai Rp17 Ribuan
-
7 Parfum Wangi Tahan Lebih dari 10 Jam untuk Anak Sekolah
-
Suara Nusantara Gaungkan Kembali Cerita Rakyat Indonesia untuk Menginspirasi Masa Depan Anak Bangsa
-
Tanggal 17 November Memperingati Hari Apa? Yuk Cari Tahu
-
7 Rekomendasi Warung Selat Solo Legendaris, Rasa Otentik Sejak Tahun 70-an
-
4 Sunscreen Terbaik dengan SPF 100 yang Ampuh Blokir Sinar UV
-
Literasi Keuangan untuk Gen Z di Kampus: Bekal Wajib di Tengah Maraknya Layanan Finansial Digital