Suara.com - Penyanyi Syahrini belakangan memang jarang lagi tampil di dunia hiburan Tanah Air. Syahrini mulai vakum dari dunia hiburan usai menikah dengan konglomerat Reino Barack.
Pada video baru yang beredar, Syahrini tampak hadir di sebuah acara off-air. Ia tampak cantik mengenakan blouse putih dan hijab senanda.
Momen itu tampak dalam unggahan akun TikTok @zree798 yang menyoroti cara Syahrini menggunakan mikrofon.
"Ketika Syahrini tampil di suatu acara, dikasih mic. Karena bukan mic pribadi, mic tersbeut dilap pakai tisu," tulisan dalam video.
"Disarungin juga pakai tisu sebelum digunakan," imbuhnya.
Pada video tersebut, memang Syahrini tampak mengelap mikrofon dengan tisu sebelum digunakan. Ia juga menutup bagian atas mikrofon dengan tisu sebelum menggunakannya.
Unggahan tersebut sontak menuai berbagai respons dari warganet.
"Itu tandanya Syahrini orangnya bersih dan rajin," komentar warganet.
"Emang bener kok, semua barang umum harus dibersihkan sebelum digunakan karena kotor. Aku aja nggak nyentung pegangan eskalator, dinding lift, dan lain lain demi kesehatan," imbuh warganet lain.
Baca Juga: Tak Perlihatkan Wajah Princess R, Syahrini Diacungi Jempol oleh Psikolog
"Iya jelas harus gitu, orang mikrofon di karaoke aja disarungin," tulis warganet di kolom komentar.
"Ingat ya, dia kan punya baby yang harus dijaga. Makanya emang harus selalu jaga kebersihan biar pulang nggak bawa virus dari luar. Kan kasihan baby nanti," timpal lainnya.
Risiko Mikrofon Dipakai Bergantian
Melansir dari laman JBD Sound, mikrofon dapat menjadi tempat berkembang biaknya bakteri. Pasalanya mikrofon digunakan di depan mulut untuk bicara atau bernyanyi hingga air liur bisa menempel.
Kuman dan virus yang tertinggal di mikrofon dapat tetap menular selama 48 jam atau lebih, tergantung pada seberapa banyak kelembapan yang ada di kaca depan dan usia kaca depan.
Pada artikel yang dilakukan di laman JBD Sound, penulis Joseph De Buglio mensurvei sejumlah gereja pada kelompok memiliki sejumlah pengalaman pribadi di mana penyakit menyebar melalui penggunaan mikrofon yang sama.
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
Terkini
-
Biodata dan Agama Aurelie Moeremans yang Rilis Buku Broken Strings
-
Terpopuler: Link Gratis Buku Broken Strings Aurelie Moeremans hingga Tren Warna Baju Lebaran 2026
-
6 Merk Kaos Lokal Selevel Adidas-Uniqlo, Bahan Nyaman Rp 50 Ribuan Keren Buat Nongkrong
-
6 Shio Paling Beruntung pada 11 Januari 2026, Akhir Pekan Kebanjiran Rezeki
-
5 Rekomendasi Sandal Empuk untuk Kesehatan Lansia, Harga Mulai Rp20 Ribuan
-
7 Vitamin Wajib untuk Lansia, Atasi Badan Lemas Tubuh Auto Bertenaga
-
5 Rekomendasi Parfum Mobil Terbaik yang Tidak Bikin Pusing dan Mual
-
5 Rekomendasi Sepatu Safety Krisbow Terbaik untuk Kerja, Aman dan Nyaman
-
Skincare Apa Saja yang Sebaiknya Dipakai di Usia 50-an? Simak Anjuran Dokter Kulit
-
5 Sepatu Velcro Lokal Tanpa Tali, Solusi Anti Repot Buat Orang Tua