Suara.com - Setiap perayaan memiliki ciri khasnya sendiri, termasuk Hari Paskah yang tahun ini akan jatuh pada hari Minggu (20/4/2025). Selain sebagai momen spiritual yang penting bagi umat Kristiani, perayaan Paskah juga kaya akan simbol dan warna yang bermakna. Tapi sebenarnya, Paskah identik dengan warna apa? Dan mengapa warna-warna tertentu selalu muncul dalam dekorasi Paskah, termasuk telur Paskah?
Beberapa warna yang identik dengan Paskah ini bukanlah sebuah kebetulan. Warna-warna cantik di hari Paskah ternyata mempunyai maknanya sendiri-sendiri. Untuk mengetahui warna yang identik dengan Paskah dan maknanya, mari mengenal arti Paskah terlebih dahulu.
Mengenal Hari Raya Paskah
Hari Raya Paskah merupakan perayaan tahunan yang dilakukan oleh umat Kristen Protestan dan Katolik di seluruh dunia. Secara makna, Paskah adalah hari peringatan kematian Yesus Kristus sang Juru Selamat ke surga. Paskah menjadi hari kemenangan yang digapai oleh Yesus Kristus dari kematian.
Dia rela mengorbankan dirinya untuk menebus kesalahan dan dosa-dosa umat manusia. Kebangikitan Yesus ini kemudian memberikan pengharapan bagi umat-Nya yang sudah ditebus dengan darah.
Paskah terjadi tiga hari usai Yesus Kristus meninggal di kayu salib. Di mana hari kebangkitan Yesus menjadi kehidupan yang kekal bagi umat manusia. Perayaan Paskah sendiri selalu digelar setiap bulan April. Perayaannya dilakukan hari Minggu pertama setelah bulan purnama pertama ataupun sesudah titik bulan semi.
Ketika perayaan Paskah berlangsung sebenarnya, umat Kristiani tidak diwajibkan memakai pakaian dengan warna tertentu. Bahkan tidak ada aturan terkait warna pakaian. Hanya saja, umat Kristiani yang ingin beribadah dianjurkan untuk menggunakan pakaian yang bersih dan sopan.
Selebihnya, terkait warna pakaian tertentu bukan jadi kewajiban. Meskipun begitu, banyak orang tetap mengenakan salah satu warna khas dari perayaan Hari Raya Paskah. Selanjutnya akan dikenalkan berbagai warna khas Paskah serta maknanya.
Paskah Identik dengan Warna Apa?
Baca Juga: 45 Ucapan Selamat Jumat Agung dan Paskah Bahasa Inggris yang Menyentuh Hati
Dalam perayaan Hari Raya Paskah terdapat beberapa warna yang kerap digunakan dan kemudian disebut sebagai warna liturgi. Warna liturgi sendiri terdiri dari beberapa warna, yaitu putih, merah, hijau. dan violet. Setiap warna-warna itu memiliki makna tersendiri hingga waktu penggunaan yang tidak selalu sama.
Kali ini, kita akan mengulas warna-warna khas Paskah yang sering muncul setiap tahunnya, lengkap dengan makna dan filosofinya. Cocok banget untuk kamu yang ingin memahami lebih dalam atau sekadar mencari inspirasi dekorasi dan outfit Paskah yang sesuai tema!
1. Putih
Warna putih menjadi warna yang paling sering digunakan oleh umat Kristiani ketika hendak beribadah di Hari Raya Paskah. Warna putih mempunyai makan kemurnian, cahaya, kemuliaan, dan suka cita.
Sehingga tak heran bila banyak dari umat Kristiani yang menggunakan pakaian warna putih untuk ibadah saat perayaan Natal, Paskah, pesta Santo Yohanes, pesta Penobatan Santo Paulus, pesta Tahta Santo Petrus, hingga beberapa ibadah penting lainnya.
2. Merah
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
5 Sepatu Safety Brand Lokal Terbaik, Nyaman & Tahan Benturan Benda Keras Mulai 200 Ribuan
-
5 Rekomendasi Moisturizer untuk Skin Barrier Rusak, Produk Lokal Mulai Rp40 Ribuan
-
Makna Shio Kuda Api Tahun 2026, Lengkap dengan Warna dan Angka Keberuntungan Anda
-
Apakah 2 Januari 2026 Cuti Bersama? Simak Aturan SKB 3 Menteri Berikut Ini
-
4 Shio Paling Apes Januari 2026, Waspada Harus Ekstra Hati-hati
-
Lebaran 2026 Kapan? Catat Perkiraan Tanggal Idul Fitri 1447 H dan Jadwal Libur Panjangnya
-
7 Rekomendasi Vitamin D3 1000 IU yang Bagus dan Aman untuk Lambung
-
Wajib Punya! 5 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Original Terbaik, Plus Cara Cek Keasliannya
-
Hari Ini Terakhir, Cek Promo Gantung Minyak Goreng 2 Liter dan Susu Formula di Alfamart
-
Katalog Promo 1.1 Alfamart Spesial Tahun Baru 1 Januari 2026: Banjir Buy 1 Get 1, Cek Daftarnya!