Fotografi seakan telah mengalihkan panggilannya. Sehingga dalam beberapa waktu dia lebih memilih fokus untuk mengerjakan tawaran-tawaran proyek fotografi yang berdatangan.
Menyadari peluang besar di bidang fotografi, akhirnya Ditho pun berpikir untuk tidak terjun lagi di dunia hukum. Setelah membulatkan tekad dengan pilihan tersebut, dengan berani dia menyampaikannya kepada sang ayah.
Ketakutan yang dia pikirkan pun pada akhirnya terjadi. Sang ayah seolah kecewa sehingga membuat hubungan mereka berdua untuk beberapa waktu kurang baik.
Karena memikirkan bagaimana sang ayah sudah mengarahkannya sejak kecil membuat DitHo untuk mencoba kembali terjun di dunia hukum.
Ditho Sitompul memiliki seorang istri yang cantik bernama Agatha Carolina. Keduanya menikah pada 11 April 2015 silam dan kini telah dikaruniai dua orang anak, seorang perempuan dan seorang laki-laki.
Meninggalnya Hotma Sitompul bertepatan dengan hari ulang tahun istri Agatha. Ditho pun sempat menuliskan kata-kata mengharukan.
"Bagaimana mungkin Papa meninggal tepat di hari ulang tahun @/agathacarolina. Rasanya seperti pesan dari surga bahwa hari ini bukan hanya tentang kelahiranmu, tetapi juga tentang kepulangan seseorang yang sangat kau cintai. Mungkin Papa ingin kau tahu betapa istimewanya dirimu, betapa kau selalu menjadi kekasihnya," tulisnya.
Kontributor : Rizky Melinda
Baca Juga: 7 Artis Pernah Jadi Klien Hukum Hotma Sitompul, Ada yang Berhadapan dengan Hotman Paris
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Keluarga 7 Seater Mulai Rp30 Jutaan, Irit dan Mudah Perawatan
- Lupakan Louis van Gaal, Akira Nishino Calon Kuat Jadi Pelatih Timnas Indonesia
- Mengintip Rekam Jejak Akira Nishino, Calon Kuat Pelatih Timnas Indonesia
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 19 Oktober: Klaim 19 Ribu Gems dan Player 111-113
- Bukan Main-Main! Ini 3 Alasan Nusakambangan, Penjara Ammar Zoni Dijuluki Alcatraz Versi Indonesia
Pilihan
-
Prabowo Isyaratkan Maung MV3 Kurang Nyaman untuk Mobil Kepresidenan, Akui Kangen Naik Alphard
-
Suara.com Raih Penghargaan Media Brand Awards 2025 dari SPS
-
Uang Bansos Dipakai untuk Judi Online, Sengaja atau Penyalahgunaan NIK?
-
Dedi Mulyadi Tantang Purbaya Soal Dana APBD Rp4,17 Triliun Parkir di Bank
-
Pembelaan Memalukan Alex Pastoor, Pandai Bersilat Lidah Tutupi Kebobrokan
Terkini
-
Menyelam ke Keindahan: Tempat Snorkeling Terbaik di Karimunjawa
-
5 Sarung Terbaik dengan Kualitas Premium untuk Ibadah dan Acara Formal, Mulai Rp100 Ribuan
-
Penerima KIP Kuliah Diduga Tak Layak? Ini Langkah Lapor Resminya ke Kemendikbud
-
Panduan Lengkap Susunan Acara Hari Santri
-
Perancang di Balik Megahnya Warehouse, Cerita Tim Tentang Teknologi yang Bikin Proyek Lebih Rapi
-
Habib Umar Bin Hafidz Keturunan Apa? Kehadirannya Disambut Lautan Manusia di Monas
-
5 Rekomendasi Bedak untuk Wanita 40 Tahun, Ampuh Sembunyikan Bekas Luka Seperti Wulan Guritno
-
5 Shio Ini Diprediksi Paling Hoki di Penghujung Oktober 2025: Siap-Siap Panen Rezeki dan Cinta!
-
Perjalanan Mualaf Clara Shinta dan Alexander Assad, Romantis Tapi Pernikahan Cuma 2 Bulan?
-
6 Kebiasaan Sederhana untuk Move On Setelah Perceraian