Suara.com - Perfeksionisme bukan hanya soal ingin melakukan segala sesuatu dengan baik, tetapi lebih kepada kebutuhan untuk mengontrol hasil, proses, bahkan reaksi orang lain.
Ini adalah dorongan untuk memastikan semuanya berjalan sesuai ekspektasi yang tinggi dan sering kali tidak realistis yang bisa memicu berbagai dampak negatif.
Dampak negatif itu bisa muncul secara mental maupun fisik. Di antaranya kecemasan berlebihan, depresi, perilaku kompulsif, dan bahkan tekanan darah tinggi.
Ciri umum seorang perfeksionis adalah mereka terlalu fokus pada kesalahan, merasa sulit memaafkan diri sendiri, sangat kompetitif tapi tidak tahan menghadapi kekalahan.
Dalam beberapa kasus, perfeksionisme membuat seseorang tak bisa menerima bahwa segala sesuatu tidak harus sempurna untuk bisa dianggap cukup baik.
Sebenarnya, keinginan untuk berkembang dan menjadi lebih baik adalah hal yang positif. Namun ketika ambisi itu berubah menjadi tekanan untuk tampil tanpa cela, hal ini menjadi hal negatif.
Saat sesorang selalu ingin tampil sempurna tanpa kekurangan, yang terjadi justru bisa kerugian bagi kesehatan mental dan kualitas hidup.
Menariknya, menurut astrologi, ada beberapa zodiak yang secara alami cenderung lebih perfeksionis dibanding yang lain. Berikut adalah 4 zodiak paling perfeksionis, dikutip dari laman Your Tango.
1. Virgo (23 Agustus - 22 September)
Baca Juga: 5 Zodiak Ini Dikenal Paling Suka Tebar Pesona, Ada yang Memang Terlahir Genit
Virgo dikenal sebagai zodiak paling perfeksionis. Mereka sangat detail-oriented dan punya standar tinggi dalam segala aspek kehidupan, mulai dari pekerjaan hingga hubungan.
Mereka yang berzodiak Virgo kebanyakan akan terus memeriksa ulang sesuatu sampai yakin semuanya sesuai dengan ekspektasi mereka.
Virgo juga selalu merasa bertanggung jawab untuk memperbaiki segala sesuatu yang salah, bahkan hal kecil sekalipun.
Sifat ini sering membuat Virgo sulit puas dan bisa menjadikan mereka sangat keras pada diri sendiri serta orang lain.
2. Capricorn (22 Desember - 19 Januari)
Capricorn memiliki dorongan kuat untuk sukses dan sering merasa bahwa apa yang mereka lakukan belum cukup baik, meski kenyataannya sudah luar biasa.
Berita Terkait
-
5 Zodiak Ini Dikenal Paling Suka Tebar Pesona, Ada yang Memang Terlahir Genit
-
Yeay! Hubungan Asmara 5 Zodiak Ini Diprediksi Bakal Berseri-seri di Bulan Mei 2025
-
3 Zodiak Ini Akan Hidup Jauh Lebih Bahagia Mulai 30 April 2025
-
Ramalan Zodiak Hari Ini 25 April 2025, Gimana Kondisi Kesehatan Aries-Pisces?
-
Ramalan Zodiak Hari Ini 24 April 2025, Aquarius Lagi Mujur di Karier?
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
Terkini
-
7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
-
Jejak Digital Gus Elham Yahya Ngomong 'Cabul' saat Dakwah Juga Viral
-
5 Casio Klasik Paling Populer: Desain Timeless, Cocok buat Mahasiswa dengan Budget Terbatas
-
Jepang Punya Pilihan Kuliner Halal, Wisatawan Tak Perlu Ragu Lagi Cicipi Hidangan Autentik
-
5 Jam Tangan Original Murah Ada Fitur Alarm dan Water Resistant
-
7 Day Cream Mengandung Anti Aging untuk Usia 30-an, Cegah Penuaan Lebih Awal!
-
3 Sumber Kekayaan Gus Elham Yahya yang Viral Cium Anak Kecil
-
Kolaborasi Kunci Sukses: Bagaimana 'Co-Branding 5.0' Mendorong Kebangkitan Sektor Pariwisata RI
-
7 Sunscreen untuk Kulit Berminyak Sekaligus Samarkan Flek Hitam, Cocok buat Remaja hingga Usia 40-an
-
Juaranya Sunscreen, Tetap Azarine