Suara.com - Impian banyak perempuan memiliki kulit wajah yang sehat dan glowing. Mereka bahkan rela melakukan apapun demi memiliki wajah yang glowing dengan membeli skincare.
Ada cara dan skincare yang bisa dilakukan untuk membuat kulit wajah sehat dan terlihat glowing permanen.
Diantaranya seperti memperhatikan makanan yang dikonsumsi, minum air banyak hingga menggunakan produk perawatan skincare.
Salah satu produk skincare yang bisa membantu mencerahkan wajah dan membuat glowing adalah serum.
Berikut beberapa rekomendasi serum korea yang bisa membuat kulit wajah menjadi glowing:
1. d’Alba White Truffle First Spray Serum
Buat kalian yang mendambakan kulit yang lebih lembap, kencang dan cerah, bisa untuk mencoba serum yang satu ini. d’Alba White Truffle First Spray Serum diformulasikan dengan Trufferol yang kaya akan antioksidan untuk merawat keremajaan kulit.
Serum ini juga dapat menjaga kelembapan kulit dan mencerahkan kulit wajah. d’Alba White Truffle First Spray Serum dapat digunakan sebelum ataupun sesudah makeup. Serum ini dapat membuat kulit menjadi siap dan hasil makeup pun terlihat lebih glowing dan tahan lama. Untuk 100 ml d’Alba White Truffle First Spray Serum dibandrol dengan harga Rp 400 ribuan.
2. Glow Recipe Pineapple-C Bright Serum
Baca Juga: 5 Rekomendasi Mobil Murah Rp20 Jutaan, Vibes Jadul Performa Tetap Unggul
Serum korea yang satu ini mengandung jus nanas yang kaya akan vitamin C dan antioksidan, Ascorbic Acid murni, Hyaluronic Acid, serta Chamomile dan Aloe.
Serum dengan kemasan imut ini ampuh untuk membuat kulit wajah menjadi glowing, cerah, dan kenyal. Glow Recipe Pineapple-C Bright Serum cocok untuk semua jenis kulit, mulai dari kulit normal, kulit kering, kulit berminyak hingga kulit kombinasi. Untuk 30 ml Glow Recipe Pineapple-C Bright Serum dibandrol dengan harga Rp 2 jutaan.
3. I’m From Vitamin Fruit Serum
Serum ini mengandung 74% sea buckthorn, yang diklaim dapat membantu meratakan dan mencerahkan rona wajah, sehingga kulit ternutrisi dengan baik. I’m From Vitamin Fruit Serum juga mengandung vitamin C untuk membuat wajah lebih glowing, lembut, halus dan lembap.
Produk ini ringan, mudah menyerap dan tidak meninggalkan rasa lengket, sehingga cocok untuk semua jenis kulit. Untuk ukuran 30 ml I’m From Vitamin Fruit Serum dibandrol dengan harga Rp 400 ribuan saja.
4. Innisfree Vitamin C Green Tea Enzyme Brightening Serum
Berita Terkait
Terpopuler
- 63 Kode Redeem FF Terbaru 21 Januari: Ada Groza Yuji Itadori, MP40, dan Item Jujutsu
- 5 Motor Bekas 6 Jutaan Cocok untuk Touring dan Kuat Nanjak, Ada Vixion!
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Toyota Vios Bekas Tahun Muda Pajaknya Berapa? Simak Juga Harga dan Spesifikasi Umumnya
- Mobil 7 Seater dengan Harga Mirip Mitsubishi Destinator, Mana yang Paling Bertenaga?
Pilihan
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Januari 2026, Handal untuk Gaming dan Multitasking
-
Harda Kiswaya Jadi Saksi di Sidang Perkara Dana Hibah Pariwisata
-
Aksi Jual Asing Marak, Saham BBCA Sudah 'Diskon' Hampir 10 Persen
Terkini
-
Kapan Malam Nisfu Syaban 2026? Jangan Sampai Terlewat, Ini Amalan yang Dianjurkan
-
8 Urutan Makeup Simpel dengan Produk Wardah untuk Kondangan, Anti Gagal
-
5 Pilihan Foundation dengan SPF untuk Makeup dan Perlindungan dari Sinar Matahari
-
Intip Kolaborasi Spektakuler BCA & Sucor AM di Art Jakarta Papers: Seni Kertas Bertemu Keuangan
-
Parfum Pria Bukan Lagi Sekadar Sentuhan Akhir: Rahasia Aroma Tahan Lama dengan Harga Terjangkau!
-
5 Kandungan Skincare yang Harus Dihindari agar Flek Hitam Tidak Makin Parah
-
Udara Bersih di Rumah : Tips Praktis Menggunakan Air Purifier
-
Cuti Bersama Lebaran 2026 sampai Tanggal Berapa? Ini Jadwal Libur Resminya
-
Simulasi TKA Kelas 6 SD 2026 Soal Bahasa Indonesia dan Kunci Jawabannya
-
7 Alternatif Sepatu Lokal Look Mirip Adidas Yeezy, Empuk dan Nyaman Modal Rp100 Ribuan