Suara.com - Perawatan kulit atau skincare adalah rangkaian untuk merawat kulit agar selalu terjaga kesehatannya.
Skincare kekinian menjadi bagian yang tak terpisahkan untuk banyak orang sebagai perawatan kulit harian.
Bahkan, kini para generasi milenial maupun Generasi Z sudah kecanduan menggunakan skincare setiap hari yang kerap dicari ulasannya di media sosial seperti TikTok.
Tak heran jika mereka sangat familiar dengan dunia skincare, lantaran kini sudah banyak produk lokal yang mengeluarkan skincare dengan harga ramah dikantong.
Banyaknya produk skincare dengan berbagai macam merek seringkali membuat bingung, terlebih untuk pemula yang masih mau mencoba menggunakan skincare.
Berikut beberapa rekomendasi produk skincare kekinian yang banyak diburu generasi masa kini:
1. Skintific
Salah satu paket skincare yang kini banyak diburu adalah merk Skintific. Banyak sekali penggunanya yang merasakan perubahan drastis usai mengaplikasikan produk skincare skintific.
Skintific sendiri memiliki 4 macam paket skincare, yaitu paket untuk flek hitam, paket untuk kulit kering, paket untuk kulit berminyak dan berjerawat, serta paket untuk kulit sensitif.
Baca Juga: Apakah Pakai Sunscreen Wajib 2 Jari? Ini Penjelasan Ahli, Jangan Salah Lagi!
Masing-masing paket dibanderol dengan harga kurang dari Rp 500.000, murah bukan. Dari harga tersebut kalian sudah mendapatkan 4-5 pcs produk.
Untuk paket Flek Hitam kalian mendapatkan 5 item, diantaranya Cleansing Mousse, Glycolic acid toner, Moisture gel, Serum dan Sunscreen.
Paket Glowing (Glowing set) ada 5 item, diantaranya yaitu Cleanser, Glycolic Acid Toner, Brightening Moisturizer, Niacinamide Serum dan Sunscreen.
Untuk Paket Kulit Sensitif kalian mendapatkan 4 item, Cleanser, Toner, Serum dan Moisturizer.
Sementara untuk paket Kulit Kering kalian mendapatkan Cleanser, Toner, Serum dan Moisturizer.
Paketan Skintific untuk kulit berminyak dan berjerawat yaitu cleansing mousse, Toner, Serum dan acne Calming Water Gel.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
7 Rekomendasi Serum Hyaluronic Acid untuk Kulit Lembab, Cerah, dan Kenyal
-
4 Minuman Sehat yang Cocok Dikonsumsi usai Barbeque-an Saat Tahun Baru 2026
-
Maia Estianty Mimpi Bertemu 3 Nabi, Apa Maknanya? Ini Penjelasan Habib Jafar
-
5 Rekomendasi Sunscreen Wudhu Friendly Termurah dan Terbaik di 2026
-
7 Merek Probiotik Anak Terbaik yang Ampuh dan Ramah di Kantong, Harga Mulai Rp10 Ribuan
-
5 Sepatu Running Lokal Kembaran Reebok Ori, Brand Dalam Negeri Kualitas Dunia
-
5 Shio Paling Beruntung di Januari 2026: Siap-siap Sambut Rezeki dan Karier Melejit!
-
Ramalan Lengkap Shio Kuda di 2026: Karakter, Angka Keberuntungan, Pasangan, dan Karier
-
Apakah Tanggal 2 Januari 2026 Libur Cuti? Ini Penjelasannya
-
5 Moisturizer yang Tidak Bikin Jerawatan, Alternatif untuk Kulit Berminyak dan Sensitif