Suara.com - Di tengah menjamurnya merek-merek skincare baru, beberapa produk lokal tetap eksis dan terus menjadi pilihan andalan lintas generasi.
Brand-brand skincare ini bukan hanya populer karena tren, tetapi telah terbukti efektif dan berkualitas dalam merawat kulit wajah.
Salah satu merek skincare lokal yang tetap eksis meski banyaknya persaingan dari brand luar maupun lokal lainnya adalah Viva Cosmetics.
Berikut lima produk skincare Viva Cosmetics yang paling banyak diburu di platform e-commerce Shopee.
1. Viva Face Tonic Green Tea
Harga: Rp10.275 (Rp7.604 saat diskon)
Berat Produk: 100 ml
Masa Penyimpanan: 6 bulan
Viva Face Tonic Green Tea merupakan produk paling laris dari Viva Cosmetics. Produk ini sudah terjual lebih dari 10 ribu botol.
Toner ini berguna untuk menyegarkan kulit, mengecilkan pori-pori kulit, menjaga pH kulit, dan membantu mengontrol minyak dan jerawat.
Viva Face Tonic Green Tea mengandung ekstrak green tea yang kaya antioksidan dan tea tree oil yang berguna untuk melawan bakteri penyebab jerawat.
Baca Juga: 6 Merk Skincare Artis yang Sedang Naik Daun Tahun 2025
Cara pemakaian:
- Tuangkan Viva Face Tonic Green Tea ke kapas secukupnya dan usapkan di wajah serta leher secara merata.
- Gunakan usai menggunakan Viva Milk Cleanser, Viva Queen Peeling Cream, dan Viva Face Mask.
2. Viva Whitening Cream
Harga: Rp11.400 (Rp10.000 saat diskon)
Berat Produk: 15 gram
Masa Penyimpanan: 6 bulan
Viva Whitening Cream merupakan produk dari Viva Cosmetics yang tak kalah populer. Krim wajah ini telah terjual lebih dari 10 ribu pack.
Krim wajah ini mengandung natural whitening complex yang berguna untuk membantu menyamarkan noda-noda hitam dan flek di kulit wajah.
Cara pemakaian:
Berita Terkait
-
6 Merk Skincare Artis yang Sedang Naik Daun Tahun 2025
-
5 Rekomendasi Body Lotion Lokal untuk Pelajar, Murah dan Isinya Banyak!
-
7 Rekomendasi Bedak Viva untuk Sehari-hari: Makeup Halus, Harga Murah Meriah Mulai Rp7 Ribuan
-
5 Pilihan Skincare Murah Terbaik Harga di Bawah Rp50 Ribu, Siap Jaga Kulitmu!
-
Tips Awet Muda ala Dokter Tompi: Gak Cuma Skincare, Ini yang Lebih Penting!
Terpopuler
- Lupakan Louis van Gaal, Akira Nishino Calon Kuat Jadi Pelatih Timnas Indonesia
- Mengintip Rekam Jejak Akira Nishino, Calon Kuat Pelatih Timnas Indonesia
- 7 Mobil Keluarga 7 Seater Seharga Kawasaki Ninja yang Irit dan Nyaman
- Link Download Logo Hari Santri 2025 Beserta Makna dan Tema
- Baru 2 Bulan Nikah, Clara Shinta Menyerah Pertahankan Rumah Tangga
Pilihan
-
5 Laga Klasik Real Madrid vs Juventus di Liga Champions: Salto Abadi Ronaldo
-
Prabowo Isyaratkan Maung MV3 Kurang Nyaman untuk Mobil Kepresidenan, Akui Kangen Naik Alphard
-
Suara.com Raih Penghargaan Media Brand Awards 2025 dari SPS
-
Uang Bansos Dipakai untuk Judi Online, Sengaja atau Penyalahgunaan NIK?
-
Dedi Mulyadi Tantang Purbaya Soal Dana APBD Rp4,17 Triliun Parkir di Bank
Terkini
-
Berapa Harga Bening Skincare? Bisnis Sukses dr. Oky Pratama hingga Punya Rumah Mewah
-
Ngaku Pernah Insecure, Ayu Dewi & Pevita Pearce Ungkap Rahasia Kecantikan Paripurna di ZAP Fest 2025
-
5 Parfum Pria dengan Aroma Kalem: Wangi Awet dan Cocok untuk Berbagai Acara
-
5 Rekomendasi Skincare Set Travel Size yang Praktis Dibawa Bepergian, Gak Ribet!
-
AQUA Bohong Soal Sumber Air? Klarifikasi Danone Sebut Air Akuifer Bikin Publik Makin Ragu
-
7 Krim Malam Mengandung Vitamin E untuk Usia 50 Tahun ke Atas agar Wajah Awet Muda
-
Siapa Ayah Na Daehoon? Setia Dampingi Putranya, Ternyata Punya Jabatan Mentereng
-
Hamish Daud Keturunan Suku Mana? Sosoknya Ramai Diperbincangkan Gegara Isu Cerai
-
Suami Clara Shinta Dituding Silent Treatment, Apa Bahayanya untuk Pernikahan?
-
5 Zodiak Paling Beruntung di Akhir Oktober 2025, Cek di Sini Apakah Kamu Termasuk