Suara.com - Banyak artis yang mulai melebarkan sayapnya ke bisnis di bidang kecantikan. Penyanyi Raisa Andriana menjadi salah satunya.
Raisa memiliki brand kecantikan sendiri dengan nama Raine Beauty. Nama itu tampaknya diambil dari nama sang anak, yaitu Zalina Raine Wyllie.
Dalam brand ini, Raisa menjual berbagai macam produk makeup, mulai dari perona pipi, lip balm, foundation, hingga parfum.
Artikel ini akan membahas produk makeup terlaris dari brand Raine Beauty, berdasarkan produk terlaris dan review pelanggan yang membeli melalui e-commerce Shopee.
1. Raine Beauty Soft Cheek Color Drops
Harga: Rp88.900
Produk terlaris pertama di Raine Beauty adalah Soft Cheek Color Drops. Produk ini merupakan perona pipi dalam bentuk liquid atau cream.
Ada 8 shade yang bisa dipilih, yaitu I'm Sunkissed, I'm Flattered, I'm Brilliant, I'm Fearless, I'm in the Mood, I'm Amused, I'm Delightful, dan I'm Dreamy.
Perona pipi ini diformulasikan dengan bahan-bahan yang baik untuk kulit, seperti Asam Hialuronat, Minyak Alpukat, Minyak Biji Anggur, dan Vitamin E.
Baca Juga: 5 Rekomendasi Makeup Remover Murah tapi Bagus, Sekali Usap Wajah Auto Bersih!
Produk ini sudah terjual lebih dari 10 ribu. Untuk setiap bulannya, Soft Cheek Color Drops ini terjual sampai 841 produk.
Berikut ini review dari pelanggan.
"Packaging blush ini 100/10, bagus banget dan super high quality. Twist up dari dropper blushnya keren banget. Shade nya cantik, SUPER PIGMENTED, satu tetes itu pasti terlalu banyak utk kedua pipi. Blendable dan set menjadi satin dalam waktu sekitar 15-30 detik, tapi kalo uda nge set, jgn di blend lagi nanti pilling dan jadi patchy seperti di foto yang aku swatch. Overall a good product," tulis seorang pelanggan.
"Bagus banget warnanya pigmented parah tapi begitu diblend langsung auto natural dan cantik banget, pasti bakalan kepake lama karena a little goes a long way," tulis pelanggan lain.
2. Raine Beauty Lip Hug Cashmere Kiss
Harga: Rp129.000
Berita Terkait
-
7 Rekomendasi Cushion Terbaik untuk Anak Sekolah: Murah, Nggak Bikin Uang Saku Tipis!
-
Rekomendasi 7 Pensil Alis Murah dan Tahan lama, Harga di Bawah Rp10 Ribu!
-
Top 6 Produk Makeup Raine Beauty Milik Raisa, Blush On Cair Cuma Rp80 Ribuan!
-
7 Rekomendasi Cushion Terbaik BPOM, Tahan Lama Skin Barrier Terjaga
-
5 Rekomendasi Primer untuk Menyamarkan Pori-pori, Bikin Kulit Halus dan Makeup Flawless
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 10 Lipstik Paling Laris di Shopee Indonesia, Brand Lokal Mendominasi
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Nisfu Syaban Baca Yasin 3 Kali Setelah Maghrib untuk Apa? Ini Penjelasannya
-
5 Rekomendasi Sunscreen untuk Kulit Berminyak Paling Murah di Indomaret
-
Apa Warna Lipstik untuk Bibir Tipis? Ini 5 Rekomendasi Produknya
-
5 Sunscreen Wardah untuk Cegah Kerutan dan Flek Hitam di Usia 55 Tahun ke Atas
-
7 Rekomendasi Lipstik untuk Bibir Gelap agar Terlihat Muda dan Fresh
-
5 Rekomendasi Sunscreen yang Cocok untuk Kulit Kering dan Kusam
-
5 Serum Wardah Paling Laris untuk Hempas Flek Hitam dan Kerutan di Usia 50-an
-
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
-
Tak Sekadar Juara, Ini Cerita Inspiratif di Balik Kompetisi Robotik Siswa Indonesia
-
3 Cushion Pixy untuk Tutupi Garis Halus pada Lansia Usia 50 Tahun ke Atas