Suara.com - Perkembangan teknologi kamera pada HP semakin pesat. Salah satu fitur kamera yang kini makin diminati adalah lensa ultrawide.
Di tahun 2025 ini, banyak HP Android dengan lensa ultrawide berkualitas. Tersedia pilihan mumpuni dengan harga yang masih relatif terjangkau mulai Rp2 jutaan.
Lensa ultrawide ini sangat cocok untuk memotret pemandangan alam. Selain itu, juga pas untuk mengambil foto grup atau arsitektur bangunan yang megah.
Semua elemen bisa tertangkap dalam satu frame dengan lensa ultrawide yang ada di HP. Hasilnya lebih dramatis dan kaya detail.
Selain itu, kualitas gambar yang dihasilkan dari lensa ultrawide di HP pun kini semakin baik, bahkan di kondisi cahaya minim.
Jika kamu sedang mencari rekomendasi HP android dengan lensa ultrawide, berikut adalah lima rekomendasi yang patut untuk menjadi pertimbangan kamu.
1. Redmi Note 13
Harga: Mulai Rp2.119.000
Tahun Rilis: 28 Februari 2024
Redmi Note 13 hadir dengan konfigurasi tiga kamera belakang utama 108 MP, ultrawide 8 MP, dan makro 2 MP, serta kamera depan 16 MP. Perekaman video cukup stabil berkat EIS, meskipun terbatas pada resolusi 1080p 30fps.
Baca Juga: Inilah 10 HP Android Terkencang 2025, Performanya Maksimal!
2. POCO M6 Pro
Harga: Mulai Rp2.499.000
Tahun Rilis: 1 Februari 2024
Tidak hanya tangguh untuk gaming, POCO M6 Pro juga unggul di sektor kamera. Dibekali kamera utama 64 MP dengan OIS dan EIS, ultrawide 8 MP, makro 2 MP, serta kamera depan 16 MP. Fitur OIS dan EIS memastikan perekaman video sangat stabil hingga resolusi 1080p 60fps.
3. Samsung Galaxy M15 5G
Harga: Mulai Rp2.499.000
Tahun Rilis: 24 Juni 2024
Samsung Galaxy M15 5G sangat worth it dengan kamera utama 50 MP dan ultrawide 5 MP di bagian belakang. Kamera depannya beresolusi 13 MP. Lalu perekaman video maksimal pada resolusi 1080p 30fps.
Berita Terkait
-
Inilah 10 HP Android Terkencang 2025, Performanya Maksimal!
-
5 HP Ringkas Ramah Kantong Terbaik 2025, Cocok buat Kamu yang Malas Bawa Tas
-
5 Rekomendasi HP Murah Baterai Awet Cocok untuk Driver Ojol, Mulai Rp1 Jutaan
-
4 HP Samsung Seri A Turun Harga di Juni 2025, Galaxy A54 Diskon Hingga Rp1 Juta!
-
12 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB Mulai Rp2 Juta di Juni 2025: Baterai Awet, Layar Lega
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Lewat FCU, Yohanes Auri dan Deddy Corbuzier Kumpulkan 'Avengers' Dunia Industri Kreatif
-
7 Sepatu Trail Run Lokal Siap Geser HOKA Original: Harga Murah Kualitas Tak Mau Kalah
-
4 Penyebab Henti Jantung Mendadak, Si Silent Killer Penyebab Lula Lahfah Meninggal
-
Bukan Sekadar Prestise: Inilah Alasan Sesungguhnya Pelajar Indonesia Serbu Studi ke Luar Negeri
-
4 Tips Membersihkan Wajan Gosong dengan Bahan Sederhana di Rumah, Wajib Coba!
-
6 Physical Sunscreen Terbaik dengan Perlindungan UVA dan UVB, Harga Mulai Rp20 Ribuan
-
5 Rekomendasi Body Lotion untuk Kulit Bersisik
-
5 Night Cream untuk Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
-
Apakah Sunscreen dan Sunblock Boleh Dipakai Bersamaan?
-
5 Moisturizer Untuk Kulit Kering di Cuaca Panas dan Angin