Suara.com - Sedang mencari hotel nyaman untuk staycation di kawasan Jakarta Timur? Best Western Premier The Hive di Cawang bisa jadi pilihan tepat.
Berlokasi strategis dekat Bandara Halim Perdanakusuma dan akses tol utama, hotel bintang 4 ini menawarkan kenyamanan maksimal dengan fasilitas lengkap mulai dari kolam renang rooftop, restoran berkelas, hingga ruang meeting modern.
Terletak di Jl. DI Panjaitan Kav. 3-4, Cawang, Jakarta Timur, hotel ini punya lokasi yang sangat strategis, hanya 15 menit dari Bandara Halim Perdanakusuma, dekat dengan gerbang tol Cawang, serta berada di pusat perkantoran di MT Haryono.
Suasana Hotel yang Hangat
Hotel bintang 4 yang merupakan bagian dari hotel chain terbesar di dunia ini menawarkan desain interior modern dan elegan yang terasa hangat begitu memasuki lobi utamanya yang berada di lantai 5.
Staf hotel yang ramah dan sigap membantu proses check-in, membuat tamu tidak butuh waktu lama untuk bisa masuk kamar.
Meski tak terlalu besar, area lounge, restoran, hingga koridor kamar terjaga kebersihannya, menciptakan suasana tenang yang mendukung staycation nyaman di tengah hiruk-pikuk Jakarta.
Pemandangan Kota Jakarta dari Jendela Kamar
Tersedia beberapa tipe kamar seperti Superior, Deluxe, hingga Suite yang luas. Semua kamar dilengkapi fasilitas dasar berupa TV kabel layar datar, WiFi cepat, minibar, brankas, meja dan kursi, serta kamar mandi dengan shower air panas.
Baca Juga: Staycation di Bandung? Ini Hotel Ramah Keluarga dengan Fasilitas Bikin Betah!
Dengan desain modern minimalis, kamar paling standar pun terasa lega dan cozy.
Salah satu yang menjadi favorit adalah pemandangan kota Jakarta Timur dari jendela kamar di lantai atas — dan ada bonus cantik untuk menikmati sunset di balik gedung-gedung kota.
Sofa single seater dan meja kecil di depannya, cocok buat tempat bekerja di sudut kamar. Atau untuk alternatif lain, ada meja rias yang bisa dijadiin tempat untuk mengetik.
Di kamar mandi, disediakan pula amenities yang cukup lengkap, seperti sikat dan pasta gigi, shower cap, sanitary cap, serta sabun dan shampo. Jadi, tak perlu ribet membawa peralatan mandi sendiri.
Dan yang tak kalah penting, disediakan hair dryer juga. Mengeringkan rambut jadi lebih gampang dan cepat,
Fasilitas Lengkap untuk Staycation
Berita Terkait
Terpopuler
- Profil 3 Pelatih yang Dirumorkan Disodorkan ke PSSI sebagai Pengganti Kluivert
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 5 Rekomendasi Mobil Sunroof Bekas 100 Jutaan, Elegan dan Paling Nyaman
- Warna Lipstik Apa yang Bagus untuk Usia 40-an? Ini 5 Rekomendasi Terbaik dan Elegan
- 5 Day Cream Mengandung Vitamin C agar Wajah Cerah Bebas Flek Hitam
Pilihan
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
-
Cerita Danantara: Krakatau Steel Banyak Utang dan Tak Pernah Untung
Terkini
-
Onad Ditangkap Karena Narkoba, Coki Pardede Sindir Habib Jafar: Sakit Hati Dulu Tak Disupport?
-
5 Rekomendasi Produk Wardah untuk Hilangkan Flek Hitam Membandel, Harga Mulai Rp18 Ribuan!
-
Berapa Jumlah Anak Tangga yang Baik Menurut Feng Shui? Ini Aturannya biar Tetap Hoki
-
Bikin Pabrik Nike Adidas Pindah, Beda Upah Buruh di Jateng Jauh Lebih Rendah Ketimbang Tangerang?
-
7 Rekomendasi Facewash Laki-Laki untuk Kulit Berminyak dan Berjerawat, Mulai Rp25 Ribuan
-
Berapa Gaji Buruh Pabrik Sepatu Nike Adidas di Tangerang? Perusahaan Pindah ke Kota yang Lebih Murah
-
Resep Membuat Basreng Tanpa Asam Benzoat di Rumah, Tetap Renyah dan Tahan Lama
-
Rezeki Lancar! 3 Zodiak Ini Diprediksi Panen Cuan Sepanjang November 2025
-
5 Fakta Menarik Hana Malasan, Aktris yang Dilamar Pembalap Sean Gelael
-
Ramalan Zodiak Leo dkk 1 November 2025: Panduan Lengkap Asmara, Karier, dan Keuangan