Meskipun partikel bedaknya tidak sehalus produk-produk bedak tabur lainnya, hasilnya tetap merata di kulit dan tidak menyebabkan oksidasi. Teksturnya juga mudah di-blend sehingga sering dijadikan setting powder.
Harga Marcks Beauty Powder juga sangat terjangkau, sekitar Rp22.000 saja untuk ukuran 40 gram.
Marcks bisa menjadi pilihan hemat untuk bedak tabur terutama untuk remaja dan pemula yang baru mulai memakai makeup.
4. Wardah Everyday Luminous Face Powder
Wardah Everyday Luminous Face Powder ialah bedak tabur dengan partikel Micro Coated yang sangat halus. Dikombinasikan dengan kaolin dan tepung jagung , bedak ini mampu menyerap kelebihan minyak tanpa menyebabkan kulit kering.
Formulanya membantu menciptakan hasil akhir matte yang natural, serta mampu menempel dengan baik di kulit berkat kandungan zinc stearate.
Dalam penggunaannya, bedak ini diklaim mampu mengontrol minyak selama sekitar 4 hingga 5 jam, terutama di area T-zone. Bedak ini juga cocok digunakan untuk kulit berminyak dan kombinasi.
Harganya juga cukup terjangkau, yaitu mulai dari Rp33.000.
5. Emina Bare With Me Mineral Loose Powder
Emina Bare With Me Mineral Loose Powder dikenal dengan teksturnya yang ringan dan nyaman untuk pemakaian sehari-hari.
Bedak tabur ini diperkaya dengan kandungan mica dan lauroyl lysine untuk memberikan efek halus di wajah. Tambahan vitamin E juga bekerja sebagai antioksidan untuk menjaga kesehatan wajah.
Baca Juga: 7 Pilihan Bedak Non Comedogenic untuk Kulit Berjerawat, Harga Cuma Rp30 Ribuan!
Emina Bare With Me Mineral Loose Powder mampu memberikan hasil akhir silk-matte yang menyatu dengan kulit. Makin sempurna, loose powder ini cocok untuk semua jenis kulit, mulai dari normal, kombinasi, hingga sensitif.
Di kulit kombinasi, bedak ini diklaim mampu menahan minyak selama sekitar 5 jam. Banyak pengguna juga menyukai kemasannya yang ringkas sehingga cocok dibawa bepergian.
Harganya juga cukup terjangkau, yaitu sekitar Rp53.000, sehingga ideal untuk dijadikan bedak touch-up harian.
Apa bedak tabur non comedogenic lokal andalanmu? Rekomendasi di atas bisa menjadi pertimbangan karena menawarkan beragam harga sesuai jenis kulit. Selamat mencoba.
Kontributor : Dea Nabila
Berita Terkait
-
7 Pilihan Bedak Non Comedogenic untuk Kulit Berjerawat, Harga Cuma Rp30 Ribuan!
-
Beda Loose Powder dan Setting Powder: Serupa tapi Tak Sama Fungsi dan Cara Pakainya
-
Bedak Tabur Somethinc Bikin Flawless Seharian, Bagus Mana dengan Bedak Padat?
-
5 Bedak untuk Kulit Sensitif: Aman Digunakan, Harga Mulai Rp20 Ribuan
-
5 Rekomendasi Bedak Tabur yang Bagus untuk Usia 40 Tahun: Natural Glowing Anti Cakey
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
Terkini
-
Sunscreen Apa yang Ampuh untuk Flek Hitam? Cek 5 Produk Lokal Terbaik dan Murah
-
Siapa Owner Produk Viva Cosmetics? Skincare Lokal Terlaris Saat Ini
-
Sosok dr Abdul Azis: Ketua IDI Makassar yang Meninggal Dunia di Mekkah
-
4 Produk Hair Care Viva untuk Rambut Sehat dan Lembut, Harga Mulai Rp16 Ribuan
-
Promo Superindo Hari Ini 3 November 2025: Panduan Lengkap Belanja Hemat
-
Cara Menggunakan Pinterest, Aplikasi yang Diduga Dipakai Hamish Daud Selingkuh
-
30 Quotes Selingkuh di Pinterest yang Menohok dan Menggugah Hati
-
Ramalan Zodiak 3 November 2025: Karier Melejit dan Keuangan Membaik
-
7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
-
Kesibukan Kota Bikin Sulit Atur Waktu Renovasi, Desain Interior Kini Bisa dari Rumah