Kunci utama dari percakapan yang berkesan adalah mendengarkan. Bukan sekadar bertanya, tapi benar-benar memperhatikan jawaban yang diberikan.
Hindari topik membosankan seperti pekerjaan, kecuali ia sendiri yang memulai. Fokus pada hal ringan dan menyenangkan agar suasana lebih cair.
4. Lakukan Kontak Mata
Kontak mata yang tepat bisa menciptakan koneksi emosional secara alami. Tatapan yang hangat dan tulus menunjukkan bahwa kamu benar-benar hadir di momen itu.
Saat kamu dan dia mulai nyaman berbicara, kontak mata bisa memperkuat chemistry dan rasa ketertarikan satu sama lain.
5. Beri Perhatian Penuh
Simpan ponselmu dan hindari mengecek notifikasi saat sedang bersama dia. Sikap ini menunjukkan bahwa kamu menghargai kebersamaan secara penuh.
Perhatian yang tulus bisa membuat pasangan merasa istimewa. Ini jadi pondasi penting untuk membangun hubungan yang sehat dan saling menghargai.
6. Punya Selera Humor
Baca Juga: 3 Kesalahan First Date yang Wajib Dihindari, Wajib Catat!
Humor bisa mencairkan suasana dan bikin kencan terasa menyenangkan. Kamu tak harus jadi lucu berlebihan, cukup responsif dan tahu kapan harus melempar canda.
Studi di Europe’s Journal of Psychology menunjukkan bahwa humor positif bisa meningkatkan daya tarik seseorang. Jadi, jangan ragu untuk membuat dia tertawa.
Dengan demikian, menerapkan enam sikap ini saat kencan pertama bisa membantu kamu membangun koneksi yang tulus.
Tidak hanya bikin momen lebih menyenangkan, tapi juga membuka peluang untuk hubungan yang lebih serius ke depannya.
Kalau kamu sedang bersiap untuk first date, ingat bahwa menjadi versi terbaik dari dirimu sendiri adalah kunci utama.
Jadikan setiap pertemuan sebagai kesempatan untuk terkoneksi secara jujur dan bermakna.
Berita Terkait
-
3 Kesalahan First Date yang Wajib Dihindari, Wajib Catat!
-
Anti Zonk! Ketahui 4 Langkah Mempersiapkan First Date
-
Peruntungan First Date di Tahun Baru Imlek 2023: Shio Kelinci, Naga, Ular, Kuda, Kambing, Monyet
-
3 Hal yang Perlu Diperhatikan saat First Date agar Tidak NT
-
Rekomendasi 5 Tempat Menarik untuk First Date dengan Gebetan
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
-
HUT ke 68 Bank Sumsel Babel, Jajan Cuma Rp68 Pakai QRIS BSB Mobile
Terkini
-
5 Rekomendasi Sunscreen Rp50 Ribuan Tanpa Whitecast untuk Kulit Sawo Matang
-
5 Shio Diramal Paling Beruntung Secara Finansial Hari Ini 5 November, Apakah Kamu Termasuk?
-
5 Rekomendasi Mesin Cuci dan Pengering yang Hemat Listrik, Tak Perlu Repot Jemur
-
Rayakan Prestasi, Perguruan Tinggi Ini Apresiasi Mahasiswa Berprestasi dan Berdampak
-
Sunscreen Facetology Cocok untuk Kulit Apa? Intip Perbedaan 3 Variannya Sebelum Beli
-
Link Resmi Download Kalender Hijriah 2026, Lengkap dengan Jadwal Idul Fitri dan Idul Adha!
-
5 Rekomendasi Lotion Calamine untuk Atasi Gatal Cacar Air, Dijamin Ampuh!
-
Asal-usul Makanan Bakso di Indonesia, Awalnya dari Daging Babi?
-
Ngomong di Depan Umum Bikin 'Blank'? Ini 10 Jurus Ampuh Public Speaking Biar Gak Lagi Gemetaran
-
5 Kebiasaan Sederhana yang Bikin Kulit Glowing Alami dan Sehat Maksimal