Suara.com - Rumah dengan desain yang minimalis kini semakin banyak digandrungi dan menjadi pilihan favorit orang-orang.
Meski minimalis, bukan berarti rumah tersebut akan terasa sempit dan membatasi penghuninya untuk memiliki banyak kamar serta ruangan di dalamnya.
Dengan desain yang tepat dan dirancang sedemikian rupa, rumah minimalis bisa menjadi rumah impian yang nyaman untuk ditinggali.
Denah rumah tiga kamar dengan ukuran 7x9 bisa menjadi solusi yang tepat untuk kamu yang menginginkan rumah minimalis tetapi tetap memiliki ruang yang luas dan nyaman.
Berikut ini akan disajikan beberapa rekomendasi desain rumah minimalis dengan tiga kamar yang memungkinkan kamu leluasa untuk menata setiap sudut ruangan. Intip desainnya di bawah ini.
1. Desain minimalis simple
Rekomendasi pertama ada desain rumah minimalis yang cocok untuk orang yang simple. Dengan ukuran teras yang relatif mungil, kamu akan langsung disambut oleh ruangan utama rumah ini ketika memasuki rumah.
Ruangan di sebelahnya ada dapur yang juga difungsikan sebagai ruang makan.
Tiga kamar tersebar dengan dua kamar terletak di seberang daput dengan posisi sejajar, sedangkan satu kamar lainnya terletak di samping dapur. Toilet yang terdapat di desain rumah minimalis simple ini berada di antara dua kamar.
Baca Juga: Inspirasi Desain Kitchen Set untuk Rumah Minimalis: Hemat Tempat Plus Estetik
Kamu bisa mengisi ruangan utama dengan seperangkat sofa dan meja, lalu kabinet atau rak di bagian dapur.
Satu kamar tidur bisa dijadikan kamar utama, sedangkan dua kamar lainnya sebagai kamar anak.
2. Desain minimalis dengan teras luas
Rekomendasi kedua ini cocok untuk kamu yang suka bagian teras depan yang dibuat luas. Sama seperti desain sebelumnya, desain ini juga memiliki tiga kamar dengan dua kamar utama dan satu kamar yang relatif lebih kecil ukurannya.
Dua kamar utama ini terletak di sisi kanan, sedangkan satu kamar dengan ukuran yang lebih kecil terletak tepat di sisi kiri. Toiletnya tepat berada di sisi kanan kamar yang terletak di sayap kiri. Bagian tengah rumah sejajar dengan teras depan.
Secara berurutan, terapat ruang tamu, ruang makan, serta dapur yang dibiarkan tanpa sekat untuk memberi kesan lega dan luas.
Berita Terkait
-
Inspirasi Desain Kitchen Set untuk Rumah Minimalis: Hemat Tempat Plus Estetik
-
4 Desain Rumah Minimalis 2 Kamar 6x8, Plus Ongkos Tukang Bangunan di Jakarta
-
3 Inspirasi Desain Rumah Minimalis Memanjang ke Belakang: Solusi Hunian di Lahan Sempit
-
5 Ide Desain Rumah Minimalis tanpa Pagar yang Patut Dicoba, Simpel tapi Tetap Estetik
-
6 Desain Rumah Minimalis Modern 2 Lantai: Solusi Hunian Kekinian nan Estetik
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
5 Aturan Feng Shui untuk Menarik Rezeki dan Keberuntungan
-
7 Moisturizer Lokal Tanpa Alkohol dan Parfum, Cocok untuk Kulit Sensitif
-
5 Sleeping Mask untuk Mencerahkan Wajah Usia 30-an, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
-
5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
-
5 Acne Spot Treatment untuk Mengempeskan Jerawat dalam Semalam bagi Remaja
-
Rahasia Benteng Garuda: Nutrisi Ala Rizky Ridho untuk Performa Maksimal!
-
9 Rekomendasi Sunscreen yang Halal dan Wudhu Friendly, Cocok untuk Muslimah Aktif
-
Terpopuler: Jalan Terjal Calon Raja Keraton Solo Gusti Purbaya hingga Zodiak Paling Hoki
-
7 Rekomendasi Sepatu Lokal Sekelas New Balance Harga Rp100 Ribuan untuk Pelajar
-
5 Sepatu dengan Desain Klasik dan Timeless, Nyaman Maksimal untuk Jalan Kaki