Suara.com - Produk lemari pakaian dari IKEA tidak hanya menawarkan desain elegan, tetapi juga sangat fungsional. Selain itu, pilihan kapasitas besar yang tersedia mampu menampung semua koleksi pakaian kamu dengan rapi.
Sebagai bukti produk yang berkualitas, lemari pakaian mewah ini bahkan didukung oleh garansi 10 tahun hingga opsi cicilan. Hal ini menegaskan komitmen IKEA dalam menyediakan perabotan rumah tangga yang tahan lama dan terpercaya.
Buat kamu yang mencari lemari berkualitas terbaik, kamu bisa membeli lemari pakaian mewah seharga motor di IKEA. Rekomendasi ini berisi lemari-lemari pakaian di IKEA dengan harga di atas Rp15 juta.
Yuk, temukan lemari terbaik yang tak hanya menjadi tempat penyimpanan pakaian, tetapi juga investasi untuk keindahan kamar kamu!
1. PAX
PAX adalah sebuah lemari sudut dengan warna utama putih berukuran 211/213 x 236 cm. Lemari mewah ini memberikan ruang yang sangat lega untuk setiap pakaian yang kamu miliki.
Desainnya yang unik membuat kamu tak kehilangan ruang di ujung kamar. Alhasil, kamu bisa mengoptimasi ruang kamar kamu dengan maksimal.
Pada lemari PAX, terdapat ruang untuk meletakkan pakaian yang sudah dilipat. Ditambah space untuk menggantungkan pakaian juga jumlahnya cukup banyak.
Untuk produk ini, IKEA memberikan garansi hingga 10 tahun. Uniknya, lemari ini tergolong lemari modular yang bisa dimodifikasi sesuai dengan kebutuhan yang kamu miliki.
Harga lemari PAX adalah Rp23.900.000 per unit pada situs resmi IKEA. Jangan khawatir, IKEA juga menyediakan opsi cicilan mulai dari Rp1.900.000 per bulan.
Baca Juga: 7 Kasur INTHEBOX Murah Terbaik 2025: Tidur Mewah Ala Hotel, Harga Mulai Rp999 Ribu
2. PAX/FORSAND
Jika PAX merupakan bentuk dasar dari lemari modular yang ditawarkan, kamu juga dapat memperoleh produk serupa dengan nama FORSAND. Bedanya, lemari ini memiliki model yang lebih compact.
PAX/FORSAND menawarkan kombinasi lemari pakaian dengan warna abu-abu dan krem yang klasik, memberikan kesan elegan pada kamar kamu.
Dengan ukuran 250 x 60 x 236 cm, lemari ini menyediakan ruang yang lega untuk setiap jenis pakaian. Tersedia banyak rak untuk barang yang bisa dilipat, digulung, atau tidak muat ketika diletakkan di laci, sehingga kamu leluasa dalam menyimpan barang.
Produk ini juga memiliki garansi 10 tahun, dan dapat disesuaikan menggunakan alat perencanaan PAX. Harganya adalah Rp19.550.000 per unit menurut situs resmi IKEA.
3. GULLABERG/PAX
Selanjutnya hadir lemari GULLABERG/PAX dengan warna yang lebih cerah, yakni putih dan abu-abu. Lemari ini mengusung model empat pintu yang mewah, serta menawarkan ruang ideal untuk setiap pakaian yang kamu miliki.
Dengan ukuran 200 x 60 x 236 cm, kamu akan mendapatkan banyak rak, gantungan, dan laci di dalamnya. Desainnya modern dan simplicity.
Berita Terkait
-
7 Kasur INTHEBOX Murah Terbaik 2025: Tidur Mewah Ala Hotel, Harga Mulai Rp999 Ribu
-
Istri Bupati Enrekang Plesiran ke Spanyol, Ini Bisnis dan Kekayaan Muh Yusuf Ritangnga
-
5 Mobil Bekas Keluarga Terbaik dengan Panoramic Roof untuk Perjalanan Mewah, Mulai Rp100 Jutaan
-
5 Inspirasi Model Lemari Pakaian Terbaik untuk Kamar Minimalis: Estetik dan Bikin Kesan Luas
-
7 Warna Cat Rumah Bagian Dalam yang Elegan dan Mewah: Penghuni Nyaman, Tamu Terpukau
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
5 Rekomendasi Skincare Facetology yang Bikin Kulit Cerah dan Halus
-
8 Pilihan Cushion dengan Skincare Infused untuk Makeup Ringan dan Kulit Tetap Terawat
-
25 Soal dan Kunci Jawaban TKA Matematika Kelas 6 SD: Pecahan hingga Operasi Hitung
-
Cushion Vs Foundation, Mana yang Lebih Baik? Ini Rekomendasi untuk Makeup Flawless
-
25 Latihan Soal dan Kunci Jawaban TKA Bahasa Indonesia Kelas 6 SD
-
5 Moisturizer untuk Hempaskan Garis Penuaan, Mulai Rp30 Ribuan
-
4 Rekomendasi Cushion yang Tahan Keringat, Tak Perlu Khawatir saat Aktivitas Padat
-
Ketika Dapur Rumahan Ingin Naik Kelas: Cerita UMKM yang Siap Bertumbuh
-
5 Bedak untuk Samarkan Garis Penuaan agar Wajah Tampak Muda
-
4 Rekomendasi Serum Bakuchiol Lokal untuk Usia 40-an, Lebih Aman bagi Kulit Sensitif