Suara.com - Bedak padat saat ini menjadi salah satu item makeup favorit banyak orang karena praktis dan mudah digunakan sehari-hari.
Kini bahkan tersedia banyak bedak padat mengandung foundation yang menawarkan coverage tinggi dengan hasil akhir lebih rapi dan tahan lama.
Tak perlu keluar bujet besar, ada banyak rekomendasi bedak padat mengandung foundation yang harganya mulai Rp20 ribuan saja.
Selain menyamarkan noda hitam maupun bekas jerawat, bedak jenis ini juga bisa menghemat waktu karena fungsinya ganda sebagai alas bedak.
Nah, jika kamu cari produk bedak padat mengandung foundation yang praktis, ringan di kulit, dan coverage tinggi, berikut 6 rekomendasinya.
1. OMG Oh My Glam Coverlast Two Way Cake
Harga mulai: Rp25.650
Salah satu rekomendasi bedak padat mengandung foundation yang satu ini hadir dengan coloradvance tech yang mampu meratakan warna kulit.
Teksturnya ringan dengan medium coverage, dilengkapi SPF 20 PA++ dan oil control hingga 8 jam agar wajah tetap bebas kilap.
Baca Juga: 4 Pilihan Bedak Sariayu dan Fungsinya: Mulai Rp20 Ribuan, Pilih Sesuai Kebutuhan Kulitmu!
Lebih lanjut, OMG Oh My Glam Coverlast tersedia dalam tiga pilihan shade cantik, meliputi Light, Natural, dan Sand.
2. Implora Day to Day Two Way Cake
Harga mulai: Rp47.400
Implora menghadirkan bedak padat mengandung foundation dengan hasil akhir halus dan efek blur yang menyamarkan pori-pori.
Kandungan vitamin E dan dimethicone yang ada di dalamnya dapat membantu melembapkan kulit sekaligus mengontrol minyak sepanjang hari.
Produk ini tersedia enam pilihan shade menarik, cocok untuk berbagai warna kulit, yaitu Porcelain, Butter, Cashew, Honey, Toffee, dan Nutmeg.
Berita Terkait
-
4 Pilihan Bedak Sariayu dan Fungsinya: Mulai Rp20 Ribuan, Pilih Sesuai Kebutuhan Kulitmu!
-
7 Bedak Ringan untuk Makeup No Makeup Look, Bikin Kulit Tampak Natural dan Segar
-
5 Bedak Tabur Non-Comedogenic di Bawah Rp100 Ribu: Wajah Mulus Bebas Komedo
-
5 Bedak dan Cushion Wardah yang Mengandung SPF Tinggi, Bikin Kulit Ekstra Terlindungi
-
5 Rekomendasi Bedak Tabur untuk Kulit Kuning Langsat Khas Indonesia
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Guncangan di Grup Astra: Izin Tambang Martabe Dicabut Prabowo, Saham UNTR Terjun Bebas 14%!
-
Emas dan Perak Meroket Ekstrem, Analis Prediksi Tren Bullish Paling Agresif Abad Ini
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
Terkini
-
Kulit Sawo Matang Cocok Pakai Lipstik Warna Apa? Cek 5 Rekomendasinya
-
Kronologi Kecelakaan Suami Wamen Stella Christie saat Ski, Kini Dirawat Intensif di Amerika
-
Mengenal Gates Foundation, Yayasan Milik Bill Gates yang Gandeng Sri Mulyani
-
Berapa Harga Terapi Laser Wajah untuk Hilangkan Flek Hitam? Ini Rinciannya
-
Berapa Biaya Suntik Vitamin C? Cara Cepat Buat Cerahkan Kulit
-
4 Zodiak Paling Beruntung Hari Ini 21 Januari 2026, Ada yang Kariernya Lancar!
-
5 Parfum Lokal Seharum Jo Malone, Beri Kesan Wangi Mewah Harganya Murah
-
Yulina Hastuti dan Cerita Perempuan Mengubah Industri Logistik
-
6 Pensil Alis Murah Mulai Rp13 Ribuan, Ramah Budget untuk Ibu Rumah Tangga!
-
Kemudahan di Tengah Kebutuhan Mendesak: Gaya Hidup Modern Butuh Solusi Finansial Fleksibel