Sementara itu, dalam setahun, pendapatan dari kanal tersebut diprediksi mencapai 62.000-997.000 USD, atau setara Rp1,1 miliar-Rp16,3 miliar.
Itulah ulasan mengenai estimasi penghasilan YouTube Timothy Ronald. Perlu dicatat bahwa angka-angka tersebut merupakan estimasi.
Timothy Ronald Dinilai Hina Orang Nge-Gym
Kontroversi Timothy Ronald bermula saat ia menjadi bintang live streaming di YouTube Niceguymo. Ia melontarkan pernyataan yang dinilai menghina orang yang suka gym.
Sebelum menyampaikan pandangannya, Timothy Ronald tampak sudah memprediksi bahwa ucapannya tentang gym akan memicu perdebatan.
"Ini gua pengin lempar statement yang bakal kontroversial tentang ini," kata Timothy.
Pria berusia 24 tahun itu menyebut bahwa orang yang rajin nge-gym, terutama yang membentuk tubuh hingga sangat berotot, menurutnya tidak terlalu pintar.
"Menurut gua, orang yang suka nge-gym, yang sampai jadi banget badannya itu enggak mungkin sepintar itu," beber Timothy.
Timothy Ronald menyebut gym sebagai aktivitas paling gobl*k yang pernah ia temui, bukan dari segi kesehatan, melainkan dari sisi mental.
Baca Juga: Timothy Ronald Ejek Orang Nge-gym, Pendidikan Deddy Corbuzier hingga Ade Rai Lebih Mentereng
"Karena itu aktivitas paling gobl*k yang pernah gua temuin. Bukan karena kesehatan ya, tapi secara mental. Orang pintar itu pasti enggak suka. Lu kasih ngebentuk doang kan, lu cuma maksa kan, itu otaknya kosong," sambungnya.
Ia pun membandingkan gym dengan jenis olahraga lain seperti boxing, Brazilian Jujitsu, dan basket yang menurutnya lebih memiliki intellectual stimulation.
"Boxing itu masih banyak yang mau ya. Boxing itu seru banget gitu lho, lu ada otaknya," ucap Timothy.
"Brazilian Jujitsu itu seru, tenis pasti seru, basket itu seru, ada intellectual stimulation-nya. Tapi kalau nge-gym itu buat memang orang yang bego gitu lho," lanjutnya.
Berita Terkait
-
Timothy Ronald Ejek Orang Nge-gym, Pendidikan Deddy Corbuzier hingga Ade Rai Lebih Mentereng
-
Pendidikan Timothy Ronald yang Sebut Gym Aktivitas Bodoh, Pilih DO dari Kampus Ternama
-
Dari Mana Kekayaan Timothy Ronald? Sosoknya Jadi Omongan usai Hina Orang Nge-gym
-
Timothy Ronald Anak Siapa? Ternyata Ini Pekerjaan Ayahnya
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
3 Shio Paling Beruntung Besok 7 November 2025, Cek Nomor Hokinya!
-
5 Moisturizer Non-Comedogenic untuk Acne Prone Skin, Bebas Clog Kulit Tetap Lembap
-
Tema dan Link Downlod Logo Resmi Hari Pahlawan 2025, Lengkap dengan Makna dan Filosofinya
-
10 Sepatu Jalan Kaki Terbaik dan Nyaman dari Brand Lokal hingga Luar Negeri
-
6 Rekomendasi Serum Retinol untuk Pekerja Malam, Lawan Penuaan Meski Kurang Tidur
-
Cara Mudah Cek BPOM Kosmetik Pakai Barcode, Pastikan Produkmu Aman dan Asli!
-
8 Bahan Berbahaya dalam Kosmetik Temuan BPOM: Dari Merkuri hingga Pewarna Karsinogenik
-
Apakah Sunscreen Bisa Menghilangkan Flek Hitam? Ini 5 Rekomendasi yang Punya Kandungan Pencerah
-
BPOM Larang 2 Produk Pinkflash Mengandung Pewarna K10 dan Acid Orange, Ini Bahayanya untuk Kesehatan
-
Hari Pahlawan 2025 Jatuh pada Hari Senin, Siswa Libur atau Tidak? Cek Aturan Resminya