Suara.com - Dalam dunia makeup modern, cushion menjadi salah satu produk andalan yang tak boleh terlewat.
Tak hanya praktis dan travel-friendly, cushion juga dikenal karena memberikan hasil akhir yang dewy, matte, ringan, dan merata di kulit.
Namun, memilih cushion yang tepat bukan perkara mudah. Salah-salah memilih shade, makeup bisa tampak abu-abu, kusam, atau terlalu mencolok.
Terutama di Indonesia, warna kulit sangat beragam (dari kuning langsat, sawo matang, hingga gelap eksotis), pemilihan cushion yang sesuai menjadi kunci agar tampilan makeup tetap natural dan tahan lama.
Sayangnya, banyak yang masih bingung bagaimana menentukan shade cushion yang cocok, terutama karena produk cushion kerap didominasi warna-warna terang khas Korea.
Artikel ini akan membahas cara memilih cushion sesuai warna kulit secara lengkap, agar kamu tak salah langkah lagi.
Kami juga merekomendasikan 4 produk cushion tahan lama yang cocok digunakan sehari-hari hingga acara penting. Yuk, simak sampai habis!
Mengapa Warna Kulit Penting Saat Memilih Cushion?
Warna kulit bukan sekadar preferensi estetika, tapi dasar penting dalam memilih produk complexion seperti cushion.
Baca Juga: 6 Rekomendasi Lipstik yang Tahan Lama Mulai Rp20 Ribuan: Nempel Seharian, Gak Takut Pudar
Cushion yang terlalu terang bisa membuat wajah tampak "bertopeng", sedangkan yang terlalu gelap membuat wajah terlihat kusam dan tidak segar.
Untuk itu, penting mengenali undertone kulit sebelum memilih shade cushion:
- Cool Undertone: Biasanya kulit terlihat kemerahan atau kebiruan. Pembuluh darah tampak biru. Cocok dengan cushion berwarna pink atau ivory.
- Warm Undertone: Warna kulit cenderung kekuningan atau keemasan. Pembuluh darah tampak kehijauan. Cushion dengan nuansa beige atau golden cocok untukmu.
- Neutral Undertone: Gabungan antara cool dan warm. Kulit fleksibel dengan banyak shade, tapi tetap butuh penyesuaian.
Cara Memilih Cushion Sesuai Warna Kulit
Berikut langkah-langkah mudah untuk menemukan cushion yang paling cocok untukmu:
1. Ketahui Undertone Kulitmu
Seperti disebutkan di atas, undertone adalah kunci utama. Kamu bisa mengetahuinya dengan:
Berita Terkait
-
5 Cushion dengan Coverage Tinggi, Ampuh Tutupi Mata Panda dalam Sekali Tap Tanpa Concealer
-
4 Lip Tint Lokal untuk Sempurnakan Glass Skin Makeup Kamu, Fresh Abis!
-
5 Rekomendasi Bedak Tahan Air dan Keringat Murah: Makeup On Terus Sepanjang Hari
-
4 Rekomendasi Concealer Lokal Favorit Suhay Salim, Ampuh Samarkan Noda di Wajah
-
5 Rekomendasi Setting Spray Murah dan Berkualitas di Bawah Rp200.000
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Pahitnya Niat Baik: Guru Dipecat Karena Kumpulkan Rp20 Ribu untuk Gaji Honorer
-
Pemerintah Mau 'Bebaskan' Reynhard Sinaga, Predator Seksual Terkejam di Sejarah Inggris
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
Terkini
-
4 Sunscreen Korea untuk Mencerahkan Wajah Kusam, Bisa Samarkan Flek Hitam
-
Arti lagu APT Rose BLACKPINK dan Bruno Mars, Berhasil Borong 3 Nominasi Grammy Awards 2026
-
Heboh Gus Elham Cium Anak Kecil, Ini Hukum Mencium Anak yang Bukan Muhrim Menurut Islam
-
7 Body Mist dengan Wangi Paling Tahan Lama untuk Anak Sekolah, Harga Mulai Rp20 Ribuan
-
5 Moisturizer Terbaik untuk Kulit Kering dan Mencerahkan, Bye Wajah Kusam!
-
7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
-
Parfum Dupe Apakah Sama dengan Parfum KW? Ini 5 Pilihan yang Murah dan Wanginya Mewah
-
5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung Panthenol untuk Perbaiki Skin Barrier Usia 40 Tahun ke Atas
-
Google Doodle Hari Ayah 2025, Simbol Cinta dan Peran Ayah dalam Tumbuh Kembang Anak
-
25 Ucapan Hari Ayah untuk Suami yang Menyentuh Hati dan Penuh Makna